Prediksi Skor Torino vs Genoa 3 September 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Italia Torino vs Genoa Hari Ini, duel laga di pertandingan Giornata ke tiga bergulirnya Kompetisi Liga Serie A Italia musim 2023-2024 kembali akan berlangsung laga antara Torino yang akan menjamu Genoa, Pertandingan akan di langsungkan hari Minggu, 03 September 2023 pada pukul 23:30 WIB berlangsung di Stadion Stadio Olimpico Grande Torino (Torino).

Prediksi Skor Torino vs Genoa 3 September 2023

Kedaiprediksi.org – Prediksi Torino vs Genoa, Mengulas Pertandingan Seru Antara Torino dan Genoa di Giornata ke-3 Serie A Italia 2023-2024. Kedua tim ini akan bertarung di Stadio Olimpico Grande Torino, dan baik Torino maupun Genoa memiliki sejarah pertandingan yang menarik di dua giornata pertama. Kedua tim memiliki motivasi yang tinggi untuk meraih kemenangan, baik untuk memulai musim dengan baik atau untuk mempertahankan momentum positif. Saat ini torino berada diperingkat ke-17 sementara dari 2 laga mengoleksi 1 poin. Sedangkan Genoa diperingkat ke-12 dari 2 laga mengoleksi 3 poin.

Torino memulai musim Serie A Italia ini dengan pencarian kemenangan perdana. Pada giornata pertama, mereka menjamu tim promosi Cagliari di Stadio Olimpico Grande Torino. Namun, pertandingan berakhir dengan skor imbang 0-0. Torino harus puas dengan satu poin meskipun bermain di kandang sendiri. Digiornata kedua, Torino menjalani pertandingan sulit sebagai tim tandang saat bertandang ke markas AC Milan. Hasilnya tidak begitu memuaskan bagi Torino karena mereka menelan kekalahan telak dengan skor 4-1. Ini adalah pukulan keras bagi Tim Maroon yang sedang berjuang untuk memulai musim dengan baik.

Kini, di Giornata ke-3 Torino berharap bisa meraih kemenangan pertamanya di Serie A Italia musim ini. Pelatih Ivan Jurić dan pemainnya harus bekerja keras untuk memperbaiki performa mereka dan menghadapi Genoa dengan semangat yang tinggi. Torino ditangani pelatih Ivan Juric menghadapi Genoa nanti timnya kembali akan datang dengan formasi 3-4-2-1. Dan Ivan Juric menghadapi genoa mendatang tak memainkan dua pilar andalannya yakni Koffi Djidji dan juga Antonio Sanabria. Jika melihat dari lima laga terakhirnya Torino meraih satu kemenangan dua hasil imbang dan dua kekalahan.

Genoa, di sisi lain, memiliki pengalaman yang berbeda di dua giornata pertama musim ini. Mereka juga mengawali musim dengan kekalahan, ketika mereka menjamu Fiorentina dan kalah dengan skor 1-4. Kekalahan tersebut tentu menjadi pembelajaran berharga bagi Genoa. Namun, Genoa tidak tinggal diam. Mereka menunjukkan karakter kuat di giornata kedua ketika mereka bertandang ke markas Lazio. Dalam pertandingan yang ketat, Genoa berhasil meraih kemenangan tipis 0-1. Kemenangan tandang ini tentu saja menjadi dorongan besar bagi tim.

Sekarang, Genoa akan menghadapi Torino dalam pertandingan tandang mereka. Mereka pasti ingin mempertahankan momentum positif setelah kemenangan mereka melawan Lazio. Pertandingan ini juga akan menjadi ujian berat untuk Genoa, karena mereka akan berhadapan dengan tim yang sedang mencari kemenangan pertama mereka di musim ini. Pelatih Genoa, Alberto Gilardino juga telah mempersiapkan segala kondisi pemainnya dan ia akan datang dengan formasi 4-3-2-1. Dan kemungkinan Alberto Gilardino juga tidak akan memainkan Alessandro Vogliacco, Junior Messias dan Filippo Melegoni. Genoa dari lima laga terakhirnya mendapatkan hasil tiga kali kemenangan, satu imbang dan satu kekalahan.

Pertandingan antara Torino dan Genoa di Giornata ke-3 ini memiliki banyak potensi untuk menjadi pertandingan yang menarik. Torino yang datang dengan ambisi bangkit dan Genoa datang dengan ambisi untuk mempertahankan kemenangan. Jika melihat dari head to head riwayat pertemuan kedua tim telah terjadi sebanyak 41 kali, Torino mendominasi dengan 16 kemenangan, sedangkan Genoa mendapatkan 12 kemenangan dan 13 pertemuan berakhir imbang. Pertemuan terakhir terjadi pada 19 Maret 2022 silam kemenangan untuk genoa dengan skor 1-0 atas Torino.

Prediksi Torino vs Genoa

Head To Head Torino vs Genoa:

19/03/22 Genoa 1-0 Torino
22/10/21 Torino 3-2 Genoa
13/02/21 Torino 0-0 Genoa
04/11/20 Genoa 1-2 Torino
17/07/20 Torino 3-0 Genoa

Lima Pertandingan Terakhir Torino:

03/08/23 Lens 0-0 Torino
06/08/23 Reims 2-1 Torino
15/08/23 Torino 2-1 FeralpiSalò
21/08/23 Torino 0-0 Cagliari
27/08/23 AC Milan 4-1 Torino

Lima Pertandingan Terakhir Genoa:

30/07/23 Genoa 1-0 AS Monaco
05/08/23 Cremonese 0-0 Genoa
12/08/23 Genoa 4-3 Modena
20/08/23 Genoa 1-4 Fiorentina
28/08/23 Lazio 0-1 Genoa

Prediksi Susunan Pemain Torino vs Genoa:

Torino: Vanja Milinkovic-Savic, Raoul Bellanova, Valentino Lazaro, Ricardo Rodríguez, Alessandro Buongiorno, Perr Schuurs, Adrien Tameze, Ivan Ilic, Pietro Pellegri, Nikola Vlasic, Samuele Ricci.

Genoa: Josep Martínez, Stefano Sabelli, Johan Vásquez, Milan Badelj, Mattia Bani, Radu Dragusin, Morten Frendrup, Kevin Strootman, Mateo Retegui, Ruslan Malinovskiy, Albert Gudmundsson.

Prediksi Skor Torino vs Genoa

Torino 2 – 2 Genoa