Prediksi Skor Valencia vs Celta Vigo 18 Januari 2024, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Valencia vs Celta Vigo Hari Ini duel kali akan menyajikan bentrokan pertandingan Matchday Babak 16 Besar pada Kompetisi Copa Del Rey Spanyol 2023/2024 pekan ini akan berlangsung pertemuan antara Valencia menghadapi Celta Vigo akan di langsungkan hari Kamis, 18 Januari 2024 pada pukul 02:00 WIB di Stadion Estadio de Mestalla (Valencia).
Kedaiprediksi.org – Prediksi Valencia vs Celta Vigo, Babak 16 Besar Copa Del Rey Spanyol pekan ini akan terjadi pertemuan dua tim dari kasta kompetisi yang sama, yakni dari La Liga Spanyol pertemuan Valencia akan menghadapi tantangan dari Celta Vigo. Valencia mendapatkan peluang dan kesempatan untuk menjalankan pertandingan ini sebagai tuan rumah bermain di Estadio de Mestalla, dan Valencia berjuang untuk memaksimalkan peluang tersebut untuk memperpanjang tren positifnya yang mereka alami akhir akhir ini. Namun, Celta Vigo meski kemungkinan kalah dari mentalitas, timnya tetap akan berjuang bisa memberikan perlawanan tangguh berjuang untuk menyulitkan Valencia memetik kemenangan dihadapan para pendukungnya sendiri.
Melihat perjalanan dari kedua tim yang berhasil mencapai 16 besar sejauh ini, sebelumnya Valencia berhasil diputaran pertama dengan menyingkirkan Logrones 0-2, dan di putaran kedua Valencia menang atas Arosa dengan skor 0-1. Dan terakhir di Penyisihan Grub Valencia menyingkirkan FC Cartagena dengan skor 1-2. Sementara dari Celta Vigo sendiri juga sebelumnya menyingkirkan Turegano dengan skor 0-4 diputaran pertama, dan diputaran kedua Celta Vigo menyingkirkan Sesao River dengan skor 1-2, dan di penyisihan Grub Celta Vigo menyingkirkan Amorebieta dengan skor 2-4.
Melihat secara historis head to head riwayat pertandingan pertemuan keduanya secara menyeluruh disemua ajang kompetisi Valencia menghadapi Celta Vigo telah bertemu sebanyak 51 kali pertandingan yang mana Valencia masih unggul diatas kertas mendominasi dengan telah memenangkan 24 pertandingan, sementara dari Celt Vigo sendiri sejauh ini baru mampu memetik 11 kali kemenangan dan 16 pertandingan dari kedua kesebelasan berakhir dengan hasil imbang. Pertemuan terakhir kedua kesebelasan terjadi pada 25 November lalu di pertemuan pertama La Liga Spanyol keduanya sama kuat dengan skor imbang 0-0.
Valencia jelang menghadapi pertandingan ini timnya datang dengan berbekal hasil kemenangan impresif dipertandingan terakhirnya di Kompetisi La Liga Spanyol terjadi pada Minggu 14 Januari lalu saat Valencia menjalankan pertandingan tandang ke markas Cadiz dengan skor akhir 1-4. Dipertandingan tersebut melihat performa permainan dari Valencia sebagai tim tandang timnya berhasil menciptakan empat gol dari Hugo Duro, Diego Lopez, Javi Guerra dan Jesus Vazquez. Dan Valencia memang kalah dari penguasaan bola hanya 42% dan menciptakan 9 kali peluang tembakan dan 5 on target.
Jika melihat dari hasil dari lima pertandingan terakhirnya yang diperoleh Valencia belakangan ini tercatat dengan hasil empat kali hasil kemenangan dan satu kali meraih hasil imbang. Dan saat ini Valencia ditabel klasemen sementara La Liga Spanyol duduk pada peringkat ke-8 besar dalam 20 pertandingan sejauh ini mendapatkan delapan kemenangan, lima imbang dan tujuh kekalahan mengoleksi 29 poin. Dan pelatih Valencia Rubén Baraja menutut para pemainnya untuk fokus menghadapi Celta Vigo nanti dengan mencoba kembali menurunkan formasi 4-4-2. Mengandalkan Hugo Duro yang saat ini menjadi pemain yang menciptakan gol terbanyak di Valencia sebagai tumpuan lini serang.
Sementara Celta Vigo sendiri datang dengan membawa bekal hasil imbang dipertandingan terakhirnya pada Kompetisi la Liga Spanyol Sabtu 13 Januari lalu ketika menghadapi tantangan dari tuan rumah Mallorca dengan skor imbang 1-1. Melihat statistik performa permainan dari Celta Vigo dipertandingan tersebut Celta Vigo memang bermain dibawah tekanan terlihat dari presentase penguasaan bola hanya mendapatkan 43% dan menciptakan 6 kali peluang sebuah tembakan dan 2 on target. Meski demikian, Celta Vigo sempat unggul lebih dulu dimenit ke 10 dari Iago Aspas.
Celta Vigo terlihat dari catatan hasil lima pertandingan terakhirnya belakangan ini mendapatkan perolehan hasil dengan tiga kali kemenangan, satu hasil imbang dan satu kali menelan kekalahan. Dipersaingan Klasemen La Liga Spanyol Celta Vigo tengah berjuang untuk menjauhi ancaman zona degradasi dengan duduk pada peringkat ke-16 dalam 20 pertandingan baru memetik tiga menang, delapan hasil imbang dan sembilan kali menelan kekalahan mengoleksi 17 poin. Pelatih dari Celta Vigo Rafael Benítez kembali akan menurunkan formasi 3-1-4-2 menghadapi Valencia nanti dan mengandalkan Jørgen Strand Larsen sebagai lini serang.
Prediksi Valencia vs Celta Vigo
Head To Head Valencia vs Celta Vigo :
25/11/23 Valencia 0-0 Celta Vigo
14/05/23 Celta Vigo 1-2 Valencia
17/09/22 Valencia 3-0 Celta Vigo
21/05/22 Valencia 2-0 Celta Vigo
06/12/21 Celta Vigo 1-2 Valencia
Lima Pertandingan Terakhir Valencia:
17/12/23 Valencia 1-1 Barcelona
20/12/23 Rayo Vallecano 0-1 Valencia
03/01/24 Valencia 3-1 Villarreal
08/01/24 FC Cartagena 1-2 E Valencia
14/01/24 Cadiz 1-4 Valencia
Lima Pertandingan Terakhir Celta Vigo:
16/12/23 Celta Vigo 1-0 Granada
21/12/23 Villarreal 3-2 Celta Vigo
04/01/24 Celta Vigo 2-1 Real Betis
07/01/24 Amorebieta 2-4 Celta Vigo
13/01/24 Mallorca 1-1 Celta Vigo
Prediksi Susunan Pemain Valencia vs Celta Vigo:
Valencia: Giorgi Mamardashvili, Mouctar Diakhaby, Cristhian Mosquera, Jesús Vázquez, Thierry Correia, Diego Lopez, Hugo Guillamón, Pepelu, Sergi Canós, Selim Amallah, Hugo Duro.
Celta Vigo: Vicente Guaita, Carlos Domínguez, Unai Núñez, Manuel Sánchez, Kevin Vázquez, Óscar Mingueza, Renato Tapia, Luca De La Torre, Franco Cervi, Jørgen Strand Larsen, Iago Aspas.
Prediksi Skor Valencia vs Celta Vigo
Valencia 2 – 0 Celta Vigo