Prediksi Skor Manchester United vs Sheffield United 25 April 2024, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Liga Inggris Manchester United vs Sheffield United Hari Ini, Pertandingan duel bergulirnya kembali laga Matchday ke-29 Liga Premier Inggris 2023/2024 memasuki pertengahan pekan pada pertandingan duel antara Manchester United vs Sheffield United terjadi pada hari Kamis, 25 April 2024 pada pukul 02:00 WIB di Stadion Old Trafford (Manchester).

Prediksi Skor Manchester United vs Sheffield United 25 April 2024

Kedaiprediksi.org – Upaya Manchester United untuk mengamankan tempat di Liga Europa musim depan mencapai momen penting menjelang pertandingan Rabu mereka di Old Trafford melawan Sheffield United, yang memiliki harapan untuk memulai perjuangan mereka melawan degradasi. Manchester United akan mendapatkan peluang menjadi tim tuan rumah bermain di Old Trafford untuk sesegera mungkin membawa timnya bisa finish di lima besar akhir musim ini di EPL. Sementara dari Sheffield United yang dipastikan sudah terdegradasi dan terlempat ke Championship Inggis, namun Sheffield tetap akan berjuang disisa sisa pertandingan untuk bermain optimal.

Pertandingan Liga Premier sebelumnya antara kedua tim menampilkan Manchester United menang 2-1 di Bramall Lane pada bulan Oktober. Scott McTominay mencetak gol pertama untuk United pada menit ke-28. Diogo Dalot juga menjadi pencetak gol. Oliver McBurnie mencetak satu-satunya gol The Blades pada menit ke-34 dari titik penalti. Melihat dari historis head to head riwayat pertemuan dari kedua tim sejauh ini telah terjadi sebanyak 86 kali pertandingan, yang mana Manchester United berhasil mendominasi dengan 42 kali kemenangan, dan Sheffield United mendapatkan 30 kali kemenangan dan 14 pertandingan dari keduanya berakhir dengan hasil imbang.

Manchester United duduk di peringkat ketujuh dengan 50 poin, setelah mencetak 47 gol dan kebobolan 48. Dengan enam pertandingan tersisa, United tertinggal 10 poin dari peringkat kelima Tottenham Hotspur untuk mendapatkan tempat di Liga Europa. Manchester United dalam 32 pertandingan yang timnya mainkan berhasil memetik 15 kali kemenangan, 5 kali hasil imbang dan 12 kali telah menelan kekalahan mengumpulkan 50 poin mengantongi 47 gol kebobolan sebanyak 48 kali. Erik ten Hag pelatih yang dua musim menangani Setan Merah akan menggunakan formasi 4-2-3-1 pekan ini. Dan belum bisa memainkan Amrabat, Kambwala, Mount, Evans, Varane, Martial, Lisandro Martínez, Lindelöf dan Luke Shaw.

Manchester United bermain imbang 2-2 dalam pertandingan Premier League terakhir mereka di Vitality Stadium melawan Bournemouth, memperpanjang rekor tanpa kemenangan mereka menjadi empat kali. Namun, dipertandingan terakhirnya Manchester United sukses membawa timnya menuju kembali partai Final FA Cup ketika berhasil menyingkirkan Coventry City dengan drama adu penalti 4-3. Setelah diwaktu normal keduanya sama kuat dengan skor 3-3. Manchester United dipertandingan tersebut, menciptakan tiga gol dari McTominay menit 23, Harry Maguire menit 45+1 dan Bruno Fernandes menit 58.

Sheffield United kalah 4-1 melawan Burnley di Bramall Lane dalam pertandingan liga terakhir mereka, memperpanjang rekor tanpa kemenangan mereka menjadi sembilan, membuat mereka berada di posisi terbawah dengan 16 poin, 10 poin dari zona aman dengan lima pertandingan tersisa. Sheffield United sudah dipastikan akan terdegradasi menjadi tim juru kunci diurutan terakhir posisi ke-20 dari 33 pertandingan hanya baru memetik 3 kemenangan, 7 kali hasil imbang dan 23 kali telah menelan kekalahan. Sheffield United mengumpulkan 31 poin mengantongi 88 gol.

Melihat dari performa permainan Sheffield United dipertandingan terakhirnya terjadi pad Pekan ke-34 EPL pada 20 April kemarin. Sheffield United gagal memuaskan harapan dan ekspektasi para pendukungnya, timnya hanya menciptakan satu gol dari Gustavo Hamer menit 52, dan dari permainan statistik penguasaan bola Sheffield United hanya mendapatkan 49% dan menciptakan 18 kali peluang tembakan dan 11 on target. Pelatih dari Sheffield United Chris Wilder akan datang dengan menggunakan formasi 4-4-2 dan belum bisa memainkan Robinson, Davies, Jebbison, Egan, Brewster, Lowe, Norrington-Davies dan juga Chris Basham.

Prediksi MU vs Sheffield

Head To Head Manchester United vs Sheffield United :

22-10-23 Sheffield United 1-2 Manchester United
28-01-21 Manchester United 1-2 Sheffield United
18-12-20 Sheffield United 2-3 Manchester United
25-06-20 Manchester United 3-0 Sheffield United
24-11-19 Sheffield United 3-3 Manchester United

Lima Pertandingan Terakhir Manchester United:

31-03-24 Brentford 1-1 Manchester United
05-04-24 Chelsea 4-3 Manchester United
07-04-24 Manchester United 2-2 Liverpool
13-04-24 AFC Bournemouth 2-2 Manchester United
21-04-24 Coventry City 3-3 P Manchester United

Lima Pertandingan Terakhir Sheffield United:

30-03-24 Sheffield United 3-3 Fulham
05-04-24 Liverpool 3-1 Sheffield United
07-04-24 Sheffield United 2-2 Chelsea
13-04-24 Brentford 2-0 Sheffield United
20-04-24 Sheffield United 1-4 Burnley

Prediksi Susunan Line Up Pemain Manchester United vs Sheffield United:

Manchester United: André Onana, Casemiro, Harry Maguire, Diogo Dalot, Aaron Wan-Bissaka, Scott McTominay, Kobbie Mainoo, Bruno Fernandes, Alejandro Garnacho, Marcus Rashford, Rasmus Højlund.

Sheffield United: Ivo Grbic, Anel Ahmedhodzic, Auston Trusty, Jayden Bogle, Ben Osborn, Vini Souza, Oliver Arblaster, Gustavo Hamer, James McAtee, Ben Brereton Díaz, Oli McBurnie.

Prediksi Skor Manchester United vs Sheffield United

Manchester United 2 – 0 Sheffield United