Prediksi Skor Cagliari vs Cremonese 24 September 2024, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Piala Italia Cagliari vs Cremonese Hari Ini, terjadi pertandingan lanjutan dipartai lainnya Putaran kedua Coppa Italia musim 2024/2025 akan terjadi duel pertemuan antara Cagliari vs Cremonese akan di langsungkan hari Selasa, 24 September 2024 pada pukul 23:30 WIB di Stadion Unipol Domus (Cagliari).
Kedaiprediksi.org – Putaran kedua Coppa Italia musim 2024/2025 akan menyajikan duel menarik antara Cagliari dan Cremonese, yang akan berlangsung di Stadion Sardegna Arena, markas dari Cagliari. Pertandingan ini akan menjadi tantangan besar bagi kedua tim, terutama karena mereka berada dalam situasi yang berbeda di kompetisi liga domestik masing-masing. Cagliari bermain di Liga Serie A Italia saat ini sedang mengalami masa terpuruk. Sedangkan dari Cremonese bermain di Liga Serie B Italia dan timnya justru berada dalam performa lebih baik.
Melihat duel pertemuan dari kedua tim terakhir kali terjadi pada Coppa Italia Putaran ketiga 28 Oktober 2020 silam Cagliari memenangkan pertandingan dengan skor akhir 1-0 atas Cremonse, satu gol Cagliari tercipta dari Pancrazio Faragò. Sejauh ini kedua kesebelasan baru melakukan duel sebanyak delapan kali disemua ajang kompetisi, dimana Cagliari mendapatkan empat kali kemenangan, sedangkan dari Cremonese sendiri baru memetik tiga kemenangan dan satu laga keduanya berakhir seri. Setelah empat musim kedua tim kembali bertemu di Coppa Italia, tentu saja kekuatan dan kualitas kedua tim sudah berbeda.
Cagliari yang saat ini berlaga di Serie A Italia, mengalami masa-masa sulit dalam beberapa pertandingan terakhir. Cagliari masih menyandang sebagai tim kuru kunci Serie A Italia dalam lima pertandingan terakhirnya belum satupun mampu memetik kemenangan, mereka hanya mendapatkan dua kali hasil imbang dan tiga kali menelan kekalahan. Cagliari lebih tepatnya duduk diperingkat ke-20 baru mengumpulkan dua poin mengantongi satu gol dan telah kebobolan delapan kali. Dan pelatih dari Cagliari Davide Nicola menekankan kepada para pemainnya untuk mampu sesegera mungkin meraih kemenangan, ia kembali akan datang dengan mengusung formasi 3-5-2.
Cagliari jelang laga ini, datang ke laga Coppa Italia ini dengan modal yang kurang memuaskan, setelah kalah 0-2 dari Empoli di pertandingan Serie A terakhir mereka terjadi pada Giornata ke-5 20 September lalu saat Cagliari menjadi tuan rumah di Stadion Unipol Domus kembali harus mengecewakan para pendukungnya. Cagliari tak mampu membalaskan dua gol dari Empoli yang tercipta dibabak pertama menit ke-33 dari Colombo dan dibabak kedua dari Esposito menit ke-49. Cagliari memang mendominasi jalannya laga dengan 61% ball possision menciptakan 21 kali peluang tembakan dan 2 on target.
Cremonese datang sebagai tim tamu dari Serie B Italia, namun mereka dalam kondisi yang lebih positif dibandingkan Cagliari. Cremonese berusaha akan memanfaatkan tren negatif yang diperoleh tuan rumah Cagliari. Cremonese sendiri terlihat pada lima pertandingan terakhirnya memperoleh tiga kali kemenangan, sekali seri dan satu kekalahan. Saat ini, Cremonse di Serie B Italia duduk diposisi ketiga dalam enam laga mengoleksi tiga menang, satu imbang dan dua kalah mengumpulkan sepuluh poin mengantongi delapan gol dan kebobolan lima kali.
Tim asuhan Giovanni Stroppa berhasil memenangkan pertandingan terakhir mereka di Serie B Italia melawan tuan rumah Catanzaro di Stadio Nicola Ceravolo pada 21 September Minggu lalu dengan skor 1-2. Kemenangan ini tentu meningkatkan kepercayaan diri para pemain Cremonese untuk menghadapi laga berat melawan Cagliari. Dua gol kemenangan Cremonese tercipta dari Michele Castagnetti menit ke-5 babak pertama dan Tommaso Barbieri menit ke-88 babak kedua. Cremonese meski menjadi tim tandang, timnya mendominasi permainan dengan 58% penguasaan bola menciptakan 18 kali peluang tembakan dan 3 on target.
Prediksi Cagliari vs Cremonese
Head To Head Cagliari vs Cremonese:
28-10-20 Cagliari 1-0 Cremonese
26-07-18Cagliari 1-0 Cremonese
25-02-96 Cremonese 3-1 Cagliari
15-10-95 Cagliari 1-0 Cremonese
12-03-95 Cremonese 2-0 Cagliari
Lima Pertandingan Terakhir Cagliari:
19-08-24 Cagliari 0-0 AS Roma
26-08-24 Cagliari 1-1 Como
31-08-24 Lecce 1-0 Cagliari
15-09-24 Cagliari 0-4 Napoli
20-09-24 Cagliari 0-2 Empoli
Lima Pertandingan Terakhir Cremonese:
25-08-24 Cremonese 1-0 Carrarese
28-08-24 Cremonese 0-1 Palermo
01-09-24 Sassuolo 1-4 Cremonese
14-09-24 Cremonese 1-1 Spezia
21-09-24 Catanzaro 1-2 Cremonese
Prediksi Susunan Pemain Cagliari vs Cremonese:
Cagliari: Simone Scuffet, Sebastiano Luperto, Gabriele Zappa, Yerry Mina, Alessandro Deiola, Antoine Makoumbou, Răzvan Marin, Nadir Zortea, Tommaso Augello, Zito Luvumbo, Roberto Piccoli.
Cremonese: Andrea Fulignati, Valentin Antov, Matteo Bianchetti, Lorenzo Moretti, Michele Collocolo, Michele Castagnetti, Jari Vandeputte, Luca Zanimacchia, Leonardo Sernicola, Franco Vázquez, Manuel De Luca.
Prediksi Skor Cagliari vs Cremonese
Cagliari 1 – 2 Cremonese