Prediksi Skor Valencia vs Las Palmas 22 Oktober 2024, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Spanyol Valencia vs Las Palmas Hari Ini, di La Liga Spanyol 2024/2025 juga akan melangsungkan satu laga Jornada ke-8 juga akan terjadi dengan pertandingan antara Valencia vs Las Palmas, Pertandingan kedua tim akan di langsungkan pada hari Selasa, 22 Oktober 2024 pada pukul 02:00 WIB di Stadion Estadio de Mestalla (Valencia).
Kedaiprediksi.org – Prediksi Valencia vs Las Palmas, La Liga Spanyol musim 2024/2025 akan kembali menyuguhkan pertandingan menarik dalam lanjutan Jornada ke-8, dengan pertemuan antara Valencia dan Las Palmas yang akan berlangsung akhir pekan ini. Pertandingan ini menjadi salah satu sorotan penting, bukan karena kedua tim berada di papan atas klasemen, melainkan karena mereka sama-sama berjuang keluar dari performa buruk di papan bawah. Valencia akan bertindak sebagai tuan rumah di Mestalla, dan pertandingan ini akan sangat krusial bagi kedua tim yang sama-sama membutuhkan poin untuk menghindari zona degradasi.
Valencia salah satu klub bersejarah di La Liga, mengalami musim yang cukup mengecewakan sejauh ini. Setelah melalui sembilan pertandingan awal musim ini, tim asuhan Rubén Baraja hanya mampu meraih satu kemenangan tiga hasil seri dan lima kali telah menelan kekalahan mengumpulkan enam poin mengantongi 5 gol dan telah kebobolan 13 kali. Valencia memainkan pertandingan dikandang sendiri sebanyak empat kali dengan hasil sekali menang, dua hasil seri dan satu menelan kekalahan. Rubén Baraja kemungkinan pekan ini kembali akan mengusung formasi dengan 5-4-1 menghadapi Las Palmas.
Terakhir kali Valencia berlaga, mereka hanya bermain imbang tanpa gol melawan tim promosi, Leganés, pada 5 Oktober lalu. Hasil tersebut mencerminkan masalah konsistensi mereka, terutama di lini serang yang gagal memanfaatkan peluang-peluang untuk mencetak gol. Valencia memainkan pertandingan tandang di Estadio Municipal de Butarque dan timnya bermain dibawah tekanan hanya mendapatkan 41% ball possision menciptakan 6 kali peluang tembakan dan 1 on target. Dan jelang menghadapi Las Palmas nanti, Valencia dipastikan belum bisa memainkan Hugo Duro, Rafa Mir, Jesús Vázquez, dan juga Mouchtar Diakhaby.
Sementara dari Las Palmas yang baru kembali promosi ke La Liga musim ini, juga sedang mengalami masa sulit. Mereka berada di dasar klasemen di juru kunci, hanya meraih tiga poin dari sembilan pertandingan yang sudah dilalui. Las Palmas belum menuai kemenangan, mereka hanya memetik tiga hasil seri dan enam kali menelan kekalahan mengantongi 9 gol dan telah kebobolan 17 kali. Las Palmas memainkan pertandingan tandang empat kali dan selalu menelan kekalahan secara beruntun. Pelatih Las Palmas Luis Miguel Carrión menekankan kembali kepada para pemainnya untuk bangkit dan ia kembali akan mengusung formasi dengan 4-4-2.
Tim asuhan Luis Miguel Carrión belum mampu menunjukkan permainan yang kompetitif, bahkan di kandang sendiri. Pada laga terakhir mereka, Las Palmas harus menelan kekalahan tipis 0-1 dari Celta Vigo pada 5 Oktober lalu di Estadio de Gran Canaria. Kekalahan tersebut semakin memperburuk kondisi mereka, dan menambah beban dalam usaha keluar dari zona degradasi. Timnya tak mampu membalaskan satu gol dari Celta Vigo menit ke-28 dari Borja Iglesias. Las Palmas mendominasi jalannya laga dengan 61% ball possision menciptakan 24 kali peluang tembakan dan 5 on target. Dan pekan ini, Las Palmas dipastikan juga belum bisa memainkan Marvin Park untuk menghadapi Valencia.
Prediksi Valencia vs Las Palmas
Head To Head Valencia vs Las Palmas:
11/02/24 Las Palmas 2-0 Valencia
19/08/23 Valencia 1-0 Las Palmas
21/01/18 Las Palmas 2-1 Valencia
10/01/18 Valencia 4-0 Las Palmas
04/01/18 Las Palmas 1-1 Valencia
Lima Pertandingan Terakhir Valencia:
16/09/24 Atletico Madrid 3-0 Valencia
21/09/24 Valencia 2-0 Girona
25/09/24 Valencia 0-0 Osasuna
28/09/24 Real Sociedad 3-0 Valencia
05/10/24 Leganes 0-0 Valencia
Lima Pertandingan Terakhir Las Palmas:
15/09/24 Las Palmas 2-3 Athletic Bilbao
21/09/24 Osasuna 2-1 Las Palmas
27/09/24 Las Palmas 1-1 Real Betis
01/10/24 Villarreal 3-1 Las Palmas
05/10/24 Las Palmas 0-1 Celta Vigo
Prediksi Susunan Pemain Valencia vs Las Palmas:
Valencia: Giorgi Mamardashvili, Cristhian Mosquera, Yarek Gasiorowski, César Tárrega, Dimitri Foulquier, Thierry Correia, André Almeida, Pepelu, Sergi Canós, Luis Rioja, Hugo Duro.
Las Palmas: Dinko Horkas, Juanma Herzog, Alex Suárez, Viti Rozada, Álex Muñoz, Dário Essugo, Javi Muñoz, Adnan Januzaj, Alberto Moleiro, Oli McBurnie, Fábio Silva.
Prediksi Skor Valencia vs Las Palmas
Valencia 2 – 0 Las Palmas