Prediksi Bayern Munchen vs Hoffenheim 15 April 2023 , Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Liga Jerman Hari Ini, Pertandingan Duel Pekan ke-28 Bundesliga Jerman musim 2022/23 pekan ini akan berlangsung laga duel antara Bayern Munchen yang akan menjamu Hoffenheim, Pertandingan antara Bayern Munchen vs Hoffenheim akan di langsungkan hari Sabtu, 15 April 2023 pada pukul 20:30 WIB berlangsung di Stadion Allianz Arena (München).
Kedaiprediksi.org – Duel di Bundesliga Jerman kali ini akan mempertemukan Bayern Munchen vs Hoffenheim. Dan Bayern Munchen kali ini akan berkesempatan untuk tampil menajdi tuan rumah, Munchen berharap timnya fokus ke Bundesliga Jerman lebih dulu pasca kegagalnnya di pentas UEFA Champions League kontra Manchester City pekan lalu timnya kalah telak dengan skor 3-0 tanpa balas pada leg pertama.
Bayer Munchen ketika bertandang ke markas Manchester City pekan lalu memang Bayern Munchen unggul dari sisi penguasan bola dengan 56%, namun Bayern Munchen kalah dari agresifitas dari The Citizen. Dan rapuhkan pertahanan menjadi salah satu faktor utama kekalahan Bayern Munchen pekan lalu. Kini Munchen akan fokus untuk kembali berjuang di Bundesliga untuk bisa mempertahankan gelar juara Bundesliga yang musim lalu sukses timnya dapatkan.
Bayer Munchen setelah mendatangkan pelatih anyar yakni Thomas Tuchel kini sedang dalam masa adaptasi, menghadapi Hoffenheim pekan ini diprediksi Munchen kembali akan membawa rancangan formasi dengan 4-2-3-1. Kini Bayer Munchen masih bertengger pada puncak klasemen Bundesliga dengan unggul dua angka dari rivalnya Borussia Dortmund. Munchen dari 27 pertandingan musim ini telah memenangkan 17 laga dengan 58 poin serta 7 kali hasil imbang dan 2 kali kekalahan musim ini.
Hoffenheim kini sedang dalam usaha untuk bisa kembali menerapkan kepercayaan dirinya kembali untuk menghadapi Bayer Munchen pekan ini. Hoffenheim tentu wajib bisa memanfaatkan ketidak stabilan permainan tuan rumah Bayer Munchen yang pada laga terakhirnya menelan kekalahan. Hoffenheim wajib memanfaatkan momentum tersebut untuk bisa mencuri kemenangan.
Hoffenheim sendiri datang ke markas Bayer Munchen membawa modal tren positif pasca pekan lalu berhasil kembali menuai kemenangan atas Schalke 04 dengan skor akhir 2-0. Dimana Hoffenheim yang tampil sebagai tuan rumah dari 44% penguasaan bola dengan 15 kali percobaan timnya mampu menciptakan dua gol dari gol bunuh diri pemain Schalke 04 Alex Kral dan tambahan satu gol dari Ihlas Bebou lewat titik penalti.
Sementara itu Hoffenheim dengan konsistensi kemenangannya pada tiga pekan terakhir membawa timnya saat ini berada di peringkat ke 14 sementara Bundesliga Jerman dalam 27 pertandingan telah memenangkan 8 pertandingan, 4 kali hasil seri, 15 kali menelan kekalahan dan mengemas 28 poin sejauh ini. Pelatih Hoffenheim Pellegrino Matarazzo telah mempersiapkan skema formasi dengan 3-5-2 untuk menghadapi Bayern Munchen nanti.
Secara statistik dan head to head kedua tim antara Bayern Munchen vs Hoffenheim sejauh ini telah bertemu sebanyak 30 kali pertemuan yang mana Bayern Munchen jelas di atas kertas unggul dan mendominasi dengan 20 kali pertemuan sementara Hoffenheim baru meraih tiga kali kemenangan dan enam kali pertemuan kedua tim berakhir imbang.
Prediksi Bayern Munchen vs Hoffenheim
Head To Head Bayern Munchen vs Hoffenheim :
22/10/2022 Hoffenheim 0-2 Bayern Munchen
12/03/2022 Hoffenheim 1-1 Bayern Munchen
23/10/2021 Bayern Munchen 4-0 Hoffenheim
30/01/2021 Bayern Munchen 4-1 Hoffenheim
27/09/2020 Hoffenheim 4-1 Bayern Munchen
Lima Pertandingan Terakhir Bayern Munchen:
19/03/2023 Bayer Leverkusen 2-1 Bayern Munchen
01/04/2023 Bayern Munchen 4-2 Borussia Dortmund
05/04/2023 Bayern Munchen 1-2 Freiburg
08/04/2023 Freiburg 0-1 Bayern Munchen
12/04/2023 Manchester City 3-0 Bayern Munchen
Lima Pertandingan Terakhir Hoffenheim:
04/03/2023 Mainz 05 1-0 Hoffenheim
12/03/2023 Freiburg 2-1 Hoffenheim
18/03/2023 Hoffenheim 3-1 Hertha Berlin
02/04/2023 Werder Bremen 1-2 Hoffenheim
10/04/2023 Hoffenheim 2-0 Schalke 04
Prediksi Susunan Pemain Bayern Munchen vs Hoffenheim :
Bayern Munchen: Yann Sommer, Benjamin Pavard, Matthijs de Ligt, João Cancelo, Alphonso Davies, Joshua Kimmich, Jamal Musiala, Thomas Müller, Leroy Sané, Serge Gnabry, Sadio Mané.
Hoffenheim: Oliver Baumann, Andrej Kramaric, Angeliño, Kevin Akpoguma, John Brooks, Kevin Vogt, Pavel Kaderábek, Angelo Stiller, Christoph Baumgartner, Ihlas Bebou, Dennis Geiger.
Prediksi Skor Bayern Munchen vs Hoffenheim
Bayern Munchen 2 – 0 Hoffenheim