Prediksi Skor Fulham vs Manchester City 29 April 2023 , Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Inggris Hari Ini, Pertandingan duel berlangsungnya kembali Matchday ke-34 EPL Liga Premier Inggris akan melakukan duel pertandingan antara Fulham vs Manchester City akan di langsungkan Minggu, 30 April 2023 pada pukul 20:00 WIB di Stadion Craven Cottage (London).
Kedaiprediksi.org – English Premier League memasuki pekan ke-34 nanti akan terjadi duel pertemuan tim promosi Fulham akan menghadapi pertandingan yang begitu sulit menjamu Manchester City. Fulham yang baru saja menelan kekalahan dilaga tandangnya kontra Aston Villa dengan skor 1-0, pekan ini Fulham akan mendapatkan kesempatan untuk berbenah dengan akan menjadi tim tuan rumah.
Menghadapi Aston Villa pekan lalu, Fulham kembali tampil tak sesuai ekspektasi, timnya sampai pengujung pertandingan hanya mampu mendapatkan satu kali peluang percobaan tembakan, Fulham juga hanya mendapatkan perolehan presentase penguasaan bola 48% dan timnya tampil dibawah tekanan. Pulang dengan tangan hampa, Fulham kini masih berada pada peringkat ke 10 besar dari 32 laga meraih 13 kemenangan, 6 imbang, 13 kekalahan dan mengemas 45 poin.
Fulham jika dilihat dalam lima pertandingan terakhirnya memperoleh hasil begitu buruk dengan torehan dua kali kemenangan dan tiga kali kekalahan. Pelatih Fulham saat ini Marco Silva dalam menghadapi Manchester City pekan ini timnya kembali akan menerapkan skema formasi dengan 4-2-3-1. Dan, dirinya belum bisa memastikan beberapa pemainnya untuk tampil menjadi starting line up antara lain Wllian, Harry Wilson dan Aleksandar Mitrovic.
Sementara itu dari pihak Manchester City yang pekan ini akan bermain menjadi tim lawan, Manchester City yang baru saja sukses pada salah satu laga penentuan perburuan gelar juara Liga Inggris musim ini dimana pekan lalu timnya menghadapi rivalnya Arsenal. The Citizen sukses mengakhiri laga dengan kemenangan besar 4-1.
Dipertandingan tersebut Manchester City yang bermain dengan dkungan penuh dari publik sendiri, sukses menorehkan empat gol yang masing masing tercipta dari brace dua gol dari Kevin de Bruyne, John Stones dan Erling Haaland. Hasil kemenangan tersebut memperkecil jarak poin atas Arsenal yang duduk dipuncak klasemen sementara, dimana kedua tim kini hanya terpaut dua poin.
Manchester City dalam mengantongi 1 pertandingan lebih sedikit dibandingkan Arsenal. Manchester City dalam 31 pertandingan telah mampu memenangkan 23 kali pertandingan, 4 kali raihan hasil imbang, 4 kali menelan kekalahan dan telah mengumpulkan 73 poin. Pep Guardiola berharap timnya bisa kembali fokus ke pertandingan tandangnya kontra Fulham untuk kembali memetik poin kemenangan.
Manchester City jika dilihat dalam lima debut pertandingan terakhirnya memperoleh hasil impresif dengan empat kali kemenangan dan satu kali raihan hasil imbang. Pep Guardiola belum bisa memastikan dua pilar pemain utamanya akan menjadi starting line up antara lain Nathan Ake dan juga Kevin de Bruyne. Pep Guardiola menekankan kepada para pemainnya untuk kembali membawa formasi dengan 3-2-4-1.
Kedua tim baru melakukan telah melakukan pertemuan sebanyak 53 kali, dimana Fulham sejauh ini baru memenangkan 10 kali pertandingan, sedangkan Manchester City yang unggul dari segi apapun berhasil memenangkan 32 pertemuan dan 11 kali laga kedua tim berakhir dengan hasil seri. Manchester City pekan ini diprediksi akan memenangkan pertandingan dengan presentase 65%. Dari pihak Fulham diprediksi hanya akan mendapatkan 13%. Dan laga akan berakhir imbang dengan 21%.
Prediksi Fulham vs Manchester City
Head To Head Fulham vs Manchester City :
05/11/2022 Manchester City 2-1 Fulham
05/02/2022 Manchester City 4-1 Fulham
14/03/2021 Fulham 0-3 Manchester City
05/12/2020 Manchester City 2-0 Fulham
26/01/2020 Manchester City 4-0 Fulham
Lima Pertandingan Terakhir Fulham:
01/04/2023 AFC Bournemouth 2-1 Fulham
08/04/2023 Fulham 0-1 West Ham United
15/04/2023 Everton 1-3 Fulham
22/04/2023 Fulham 2-1 Leeds United
26/04/2023 Aston Villa 1-0 Fulham
Lima Pertandingan Terakhir Manchester City:
12/04/2023 Manchester City 3-0 Bayern Munchen
15/04/2023 Manchester City 3-1 Leicester City
20/04/2023 Bayern Munich 1-1 Manchester City
22/04/2023 Manchester City 3-0 Sheffield United
27/04/2023 Manchester City 4-1 Arsenal
Prediksi Susunan Pemain Fulham vs Manchester City :
Fulham: Bernd Leno, Kenny Tete, Charlie Robinson, João Palhinha, Tosin Adarabioyo, Tim Ream, Harry Wilson, Harrison Reed, Daniel James, Andreas Pereira, Manor Solomon.
Manchester City: Ederson, John Stones, Aymeric Laporte, Rodrigo, Rúben Dias, Manuel Akanji, Ilkay Gündogan, Jack Grealish, Riyad Mahrez, Julián Álvarez, Erling Haaland.
Prediksi Skor Fulham vs Manchester City
Fulham 1 – 2 Manchester City