Prediksi Skor Banfield vs Arsenal Sarandi 10 Juli 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Argentina Hari Ini, pada hari Senin, 10 Juli 2023 masih akan tersaji partai duel di Kompetisi Liga Profesional Argentina 2022.2023 akan melakukan pertandingan pada awal pekan ini juga akan menghadirkan duel laga antara Banfield vs Arsenal Sarandi. Pertemuan kedua tim akan dilangsungkan pada pukul 06:30 WIB di Stadion Estadio Florencio Sola.
Kedaiprediksi.org – Pada awal pekan ini, Kompetisi Liga Profesional Argentina 2022-2023 akan menyajikan pertandingan menarik antara Banfield vs Arsenal Sarandi. Pertemuan dua tim papan bawah ini menjadi sorotan karena keduanya tengah berjuang untuk keluar dari zona degradasi. Duel ini diprediksi akan menjadi pertandingan yang sengit dan penuh tekanan untuk kedua tim mengingat Liga Prifesional Argentina saat ini hanya menyisakan empat kali pertandingan.
Banfield yang akan menjalankan laga sebagai tim tuan rumah pekan ini, saat ini berada di posisi yang tidak menguntungkan dalam klasemen Liga Argentina. Mereka harus berjuang untuk menghindari degradasi dan mampu mengumpulkan sebanyak mungkin poin pada sisa sisa pertandingan. Meskipun dalam performa yang tidak konsisten, Banfield memiliki potensi untuk menghadirkan kejutan dalam pertandingan ini. Tim ini memiliki beberapa pemain berpengalaman yang dapat memberikan kontribusi besar dalam mencetak gol serta banyak berkontribusi terhadap timnya.
Banfield sendiri datang dengan berbekal hasil kemenangan apik dilaga tandangnya kemarin saat timnya melakoni laga tandang menjamu tuan rumah Tigre dengan skor 1-2. Dipertandingan tersebut timnya memang bermain dibawah tekanan dengan hanya memperoleh presentase 30% dengan 8 kali peluang sebuah tembakan. Dengan mampu menciptakan dua gol dari brace Juan Francisco Bisanz. Hasil tersebut membuat Banfield kini berada diurutan ke-26 dalam 23 laga mengoleksi 24 poin dengan catatan 6 kali kemenangan, 6 kali meraih hasil imbang, dan 11 kali menelan kekalahan.
Di sisi lain, Arsenal Sarandi juga tengah mengalami kesulitan. Mereka berada di posisi yang lebih buruk dibandingkan dengan Banfield dalam perburuan untuk tetap bertahan di divisi tertinggi Liga Profesional Argentina. Meskipun demikian, Arsenal Sarandi telah menunjukkan beberapa tanda-tanda peningkatan performa dalam beberapa pertandingan terakhir Meski kemarin timnya kembali menelan kekalahan ketika menjamu Defensa y Justicia dengan skor 1-2. Mereka berusaha untuk bangkit ke jalur kemenangan pada sisa empat pertandingan terakhir.
Arsenal Sarandi yang kalah atas Defensa y Justicia kemarin dimarkasnya sendiri dengan skor 1-2. Timnya yang bermain dengan mendapatkan support penuh dari publik sendiri gagal untuk mengamankan poin penuh, Arsenal Sarandi bermain dibawah tekanan dengan hanya memperoleh presentase penguasaan bola hanya 42% dengan peluang tembakan 12 kali dan 2 kali on target. Timnya juga hanya mampu menciptakan satu gol saja dari Fabian Londono. Arsenal Sarandi saat ini berada dijuru kunci posisi terakhir ke-28 dalam 23 pertandingan meraih 5 kali kemenangan, 2 imbang, 16 kekalahan dan mengoleksi 16 poin.
Dalam pertemuan ini, kedua tim akan berusaha keras untuk meraih kemenangan demi mengamankan poin berharga. Banfield mungkin akan mengandalkan keunggulan bermain di kandang sendiri untuk memanfaatkan dukungan suporter mereka. Namun, Arsenal Sarandi juga tidak akan menyerah begitu saja dan akan memberikan perlawanan yang tangguh. Melihat lima performa pertandingan terakhirnya belakangan ini dari kedua tim, Banfield mendapatkan torehan dengan hasil tiga kemenangan dan dua kali menelan kekalahan. Sedangkan dari Arsenal Sarandi sendiri mendapatkan hasil satu kali kemenangan dan empat kali kekalahan secara beruntun.
Hasil dari pertandingan ini sulit diprediksi karena kedua tim memiliki potensi yang sama untuk meraih kemenangan. Banfield akan berusaha memperbaiki performa mereka setelah kekalahan sebelumnya, sementara Arsenal Sarandi akan berjuang untuk meraih kemenangan mempertahankan tren positifnya. Pertandingan ini akan menjadi sebuah duel yang seru, di mana setiap momen dapat berubah menjadi titik balik dalam jalannya pertandingan. Kedua tim sejauh ini telah melakukan pertemuan sebanyak 31 kali dimana Banfield baru meraih 6 kemenangan, sedangkan dari Arsenal Sarandi memenangkan 14 pertandingan dan 11 kali pertemuan kedua tim berakhir dengan hasil imbang.
Prediksi Banfield vs Arsenal Sarandi
Head To Head Banfield vs Arsenal Sarandi:
12/06/22 Arsenal Sarandi 0-0 Banfield
14/12/21 Banfield 0-0 Arsenal Sarandi
20/02/21 Arsenal Sarandi 0-2 Banfield
18/05/20 Banfield vs Arsenal Sarandi (BATAL)
30/07/19 Arsenal Sarandi 1-0 Banfield
Lima Pertandingan terakhir Banfield:
13/06/23 Banfield 1-4 River Plate
20/06/23 Banfield 3-0 Argentino Merlo
27/06/23 Belgrano 3-1 Banfield
03/07/23 Banfield 1-0 Argentinos Juniors
06/07/23 Tigre 1-2 Banfield
Lima Pertandingan Terakhir Arsenal Sarandi:
02/06/23 Arsenal Sarandi 1-0 Boca Juniors
11/06/23 Talleres de Córdoba 1-0 Arsenal Sarandi
26/06/23 Arsenal Sarandi 0-2 Platense
01/07/23 Vélez Sarsfield 1-0 Arsenal Sarandi
07/07/23 Arsenal Sarandi 1-2 Defensa y Justicia
Prediksi Susunan Line Up Pemain Banfield vs Arsenal Sarandi:
CA Banfield: Facundo Cambeses, Alejandro Maciel, Aarón Quirós, Emanuel Coronel, Emanuel Insúa, Eric Remedi, Brahian Alemán, Alejandro Cabrera, Nicolás Sosa Sánchez, Juan Bisanz, Milton Giménez.
Arsenal Sarandi: Alejandro Medina, Maximiliano Centurión, Néstor Breitenbruch, Joaquín Pombo, Felipe Peña Biafore, Gonzalo Muscia, Lucas Souto, Adrián Spörle, Lautaro Guzmán, Lucas Brochero, Flabián Londoño.
Prediksi Skor Banfield vs Arsenal Sarandi
Banfield 2 – 1 Arsenal Sarandi