Prediksi Skor Racing Club vs Atletico Nacional 11 Agustus 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Piala Libertadores Hari Ini, pada hari Jumat, 11 Agustus 2023 mendatang juga akan tersaji laga CONMEBOL Copa Libertadores musim 2023 leg kedua pertandingan penentuan akan menghadirkan duel kembali pertemuan Racing Club vs Atletico Nacional. Pertemuan akhir pekan ini tim akan dilangsungkan pada pukul 07:00 WIB di Stadion Estadio Presidente Juan Domingo Perón.
Kedaiprediksi.org – Prediksi Racing Club vs Atletico Nacional, Pertarungan sengit dan penuh gairah kembali akan terjadi di panggung CONMEBOL Copa Libertadores 2023. Babak 16 Besar akan mempertemukan dua kekuatan besar tim benua Amerika Selatan dipartai lain yang juga melangsungkan duel penentuan pekn ini, Racing Club dan Atletico Nacional. Setelah pertemuan leg pertama yang menegangkan, kini saatnya untuk leg kedua yang akan menjadi penentu bagi tim mana yang akan melangkah lebih jauh dalam kompetisi ini. Racing Club berusaha akan mengembalikkan kedudukan pasca dipertemuan leg pertama kemarin timnya harus mengakui keunggulan Atletico Nacional dengan skor 4-2.
Dalam pertemuan leg pertama, Atletico Nacional tampil sebagai tuan rumah dan berhasil memenangkan laga dengan skor tipis 4-2. Kemenangan tersebut memberikan mereka keunggulan yang tidak bisa diabaikan, tetapi Racing Club tidak akan menyerah begitu saja. Skor tersebut mencerminkan betapa ketatnya persaingan di antara kedua tim, dengan serangan dan pertahanan yang menarik serta permainan individu yang brilian. Atleico Tucuman empat gol timnya tercipta dari Cristián Zapata, Jefferson Duque, dan brace dua gol dari Maximiliano Cantera. Sedangkan dari dua gol Racing Club tercipta dari Gonzalo Piovi dengan brace dua golnya.
Pekan ini, laga akan beralih ke Racing Club yang akan menjalani leg kedua di kandang mereka sendiri. Ini adalah peluang emas bagi mereka untuk mengembalikan kedudukan dan melaju ke babak selanjutnya. Pertandingan ini diprediksi akan menjadi pertarungan sengit antara ambisi dan optimisme tuan rumah dan tekad kuat dari Atletico Nacional untuk mempertahankan keunggulan mereka. Racing Club besutan dari pelatih Fernando Gago kembali akan menerapkan formasi andalannya dengan 4-3-3.
Perjalanan Racing Club ke Babak 16 Besar telah tampil memukau. Tim ini berhasil keluar sebagai juara Grup di babak penyisihan, menunjukkan dominasi mereka dalam fase awal kompetisi. Bersama dengan Flamengo dan lolos ke babak berikutnya, mereka berhasil merebut tiket menuju Babak 16 Besar dalam enam laga meraih 4 kemenangan, 1 kali hasil imbang, 1 kali kekalahan dan mengoleksi 13 poin. Menerapkan kerja sama yang solid menjadi kunci kesuksesan Racing Club. Para pemain telah mengatasi berbagai tantangan, dan mereka siap memberikan penampilan terbaik dalam upaya mereka untuk melanjutkan perjalanan mereka di Copa Libertadores.
Atletico Nacional juga telah menorehkan perjalanan yang juga patut diapresiasi. Meskipun menjadi runner-up di grup penyisihan mereka, mereka mampu menunjukkan kualitas yang mengesankan. Dengan kerja tim yang baik dan strategi permainan yang matang, mereka mampu memenangkan pertandingan-pertandingan krusial yang membawa mereka ke Babak 16 Besar dalam enam pertandingan meraih 3 kali kemenangan 1 kali hasil imbang 2 kekalahan dan mengoleksi 10 poin. Dan jelang menghadapi leg kedua mendatang, Kemenangan di leg pertama melawan Racing Club membuktikan bahwa mereka adalah lawan yang tangguh dan mampu bersaing di panggung internasional.
Taktik juga akan memainkan peran penting dalam pertandingan ini. Pelatih dari kedua tim akan merancang strategi untuk memaksimalkan potensi pemain mereka sambil mencoba membaca permainan lawan. Pertahanan yang kokoh, serangan balik yang cepat, dan mengendalikan lini tengah akan menjadi fokus utama dalam meraih kemenangan. Melihat dari lima performa pertandingan terakhirnya dari kedua tim. Racing Club mendapatkan hasil dengan catatan dua kali kemenangan, dua kali menelan kekalahan dan satu kali meraih hasil imbang. Sedangkan dari Atletico Nacional sendiri mendapatkan hasil jauh lebih baik dengan tiga kali kemenangan dan dua kali meraih hasil imbang.
Prediksi Racing Club vs Atletico Nacional
Head To Head Racing Club vs Atletico Nacional:
04/08/23 Atlético Nacional 4-2 Racing Club
13/04/89 Racing Club 2-1 Atlético Nacional
06/04/89 Atlético Nacional 2-0 Racing Club
Lima Pertandingan terakhir Racing Club:
16/07/23 Racing Club 1-1 Rosario Central
20/07/23 Racing Club 2-1 San Martín Tucumán
25/07/23 Racing Club 3-1 Central Córdoba
29/07/23 River Plate 2-1 Racing Club
04/08/23 Atlético Nacional 4-2 Racing Club
Lima Pertandingan Terakhir Atletico Nacional:
17/07/23 Once Caldas 1-1 Atlético Nacional
27/07/23 América de Cali 1-3 Atlético Nacional
30/07/23 Atlético Nacional 2-1 Jaguares de Córdoba
04/08/23 Atlético Nacional 4-2 Racing Club
07/08/23 Deportivo Cali 1-1 Atlético Nacional
Prediksi Susunan Pemain Racing Club vs Atletico Nacional:
Racing Club: Matías Tagliamonte, Leonardo Sigali, Gonzalo Piovi, Facundo Mura, Gabriel Rojas, Juan Nardoni, Aníbal Moreno, Jonatan Gómez, Nicolas Oroz, Maximiliano Romero, Gabriel Hauche.
Atletico Nacional: Harlen Castillo, Álvaro Angulo, Cristián Zapata, Juan Felipe Aguirre, Cristian Castro, Nelson Deossa, Jhon Solis, Jhon Duque, Brahian Palacios, Jefferson Duque, Neyder Moreno.
Prediksi Skor Racing Club vs Atletico Nacional
Racing Club 2 – 1 Atletico Nacional