Prediksi Brighton vs Brentford 1 April 2023 , Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Brighton vs Brentford Hari Ini, Pertandingan duel lanjutan Liga Premier Inggris musim 2022/23 akhir pekan ini yang akan mempertemukan duel laga antara Brighton & Hove Albion vs Brentford akan di langsungkan Sabtu, 01 April 2023 pada pukul 21:00 WIB di Stadion The American Express Community Stadium (Falmer, East Sussex).
Kedaiprediksi.org – Duel dua tim underdog pada English Premier League pekan ini akan berlangsung duel rivalitas pertemuan antara Brighton & Hove Albion mengadapi Brentford. Brighton kini mendapat kepercayaan untuk tampil menajdi tuan rumah. Pelatih Brighton Roberto De Zerbi berharap anak asuhnya bisa mengoptimalkan kesempatan tersebut untuk mengamankan 3 poin kemenangan yang kini timnya sangat butuhkan.
Brighton & Hove Albion pada awal musim bergulirna Liga Inggris mampu tampil impresif dengan selalu membuat kejutan ketika bertemu dengan tim-tim unggulan. Terbukti pada lima pertandingan terakhir timnya timnya tampil impresif dengan torehan empat kali kemenangan dan satu kali hasil imbang. Dan kini Brighton di klasemen Liga Inggris berada di urutan ke 7 dalam 25 pertandingan musim ini mengumpulkan 42 poin dengan catatan 12 kali kemenangan, 6 kali hasil imbang, 7 kali kekalahan.
Pada perandingan terakhirnya Minggu lalu, Brighton & Hove Albion meraih kemenangan pada Kompetisi FA Cup Babak Perempat Final kontra tim League Two Grimsby Town dengan skor teka 5-0 tanpa balas. Dimana masing-masing gol Brighton tercipta dari Deniz Undav, Solly March, Kaoru Mitoma dan dua gol dari Evan Ferguson. Brighton juga unggul dengan penguasan bola mencapai 74% dan 22 kali percobaan tembakan.
Sementara itu Brentford yang menjadi tim tamu, akhir pekan ini berharap juga untuk kembali ke performa penampilan terbaiknya. Mengingat pada pertanfingan terakhirnya Minggu lalu timnya bermain imbang 1-1 ketika menjamu Leicester City. Tampil dikandang sendiri timnya bermain kurang tajam. Dilaga tersebut meskipun timnya mampu mendominasi jalannya laga dengan presentase penguasaan bola 53%, dengan 11 kali percobaan tembakan. Brentford hanya mampu mengkonversikannya dengan hanya satu gol dari Mathias Jensen.
Dengan hanya mampu meraih 1 poin pada pertandingan tandangnya saat ini Brentford tim yang di manageri pelatih Thomas Frank masih duduk di peringkat ke 8 tepat dibawah BRighton yang menajdi lawannya nanti, namun Brighton lebih sedikit dalam pertandingannya. Dan Brentford dari 28 pertandingan mengemas 42 poin dengan catatan 12 kali kemenangan, 6 kali imbang, 7 kekalahan musim ini.
Brentford dilihat pada lima debut pertandingan terakhirnya belakangan ini meraih hasil dengan torehan dua kali kemenangan, dua kali hasil imbang dan satu kekalahan. Dan pelatih Brentford Thomas Frank berharap timnya kembali bermain konsisten dan berharap bisa segera meraih kemenangan karena timnya musim ini menargetkan bisa finish di 5 besar agar bisa tampil di pentar Eropa musim depan.
Kedua tim di dari statistik dan head to head Brighton & Hove Albion vs Brentford telah melakukan pertemuan sebanyak 29 kali pertemuan. Dimana Brighton & Hove Albion dan Brentford sejauh ini sama kuat dengan sama-sama telah memenangkan 11 kali pertemuan dan 7 kali pertemuan antara kedua tim berakhir dengan hasil seri. Terakhir kali kedua tim bertemu pada 15 Oktober lalu dimana Brentford yang menajdi tuan rumah menang dengan skor akhir 2-0 atas Brighton dari dua gol pemainnya yakni Ivan Toney.
Prediksi Brighton vs Brentford
Head To Head Brighton & Hove Albion vs Brentford :
15/10/22 Brentford 2-0 Brighton & Hove Albion
26/07/22 Brighton & Hove Albion 0-1 Brentford
27/12/21 Brighton & Hove Albion 2-0 Brentford
11/09/21 Brentford 0-1 Brighton & Hove Albion
05/02/17 Brentford 3-3 Brighton & Hove Albion
Lima Pertandingan Terakhir Brighton & Hove Albion:
01/03/23 Stoke City 0-1 Brighton & Hove Albion
04/03/23 Brighton & Hove Albion 4-0 West Ham United
11/03/23 Leeds United 2-2 Brighton & Hove Albion
16/03/23 Brighton & Hove Albion 1-0 Crystal Palace
19/03/23 Brighton & Hove Albion 5-0 Grimsby Town
Lima Pertandingan Terakhir Brentford:
18/02/23 Brentford 1-1 Crystal Palace
07/03/23 Brentford 3-2 Fulham
11/03/23 Everton 1-0 Brentford
16/03/23 Southampton 0-2 Brentford
18/03/23 Brentford 1-1 Leicester City
Prediksi Susunan Pemain Brighton & Hove Albion vs Brentford :
Brighton & Hove Albion: Jason Steele, Adam Webster, Lewis Dunk, Joël Veltman, Pervis Estupiñán, Moisés Caicedo, Pascal Groß, Alexis Mac Allister, Solly March, Kaoru Mitoma, Evan Ferguson.
Brentford: David Raya, Ethan Pinnock, Ben Mee, Aaron Hickey, Rico Henry, Christian Nörgaard, Vitaly Janelt, Mathias Jensen, Bryan Mbeumo, Kevin Schade, Ivan Toney.
Prediksi Skor Brighton vs Brentford
Brighton & Hove Albion 2 – 1 Brentford