Prediksi Juventus vs Freiburg 10 Maret 2023 , Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Juventus vs Freiburg Liga Eropa Hari Ini, Pertandingan seru duel Babak 16 Besar Leg pertama UEFA Europa League musim 2022-2023 pekan ini yang akan berlangsungnya duel antara Juventus vs Freiburg akan di langsungkan Jumat, 10 Maret 2023 pada pukul 03:00 WIB di Stadion Allianz Stadium (Torino).
Kedaiprediksi.org – Juventus dan Freiburg untuk pertama kalinya dalam sepanjang sejarah akan melakukan pertemuan perdana pada Leg pertama Babak 16 Besar Liga Europa akhir pekan ini. Juventus masuk ke Liga Eropa setelah gagal bersaing di di Kompetisi Liga Champions Eropa dan terlempar dari fase Grub Liga Champions. Juventus sendiri berhasil menyingkirkan tim dari Ligue 1 Prancis yakni FC Nantes pada dua leg pertemuan kedua tim berakhir dengan agregat skor 4-1 untuk kemenangan Si Nyonya Tua lewat gol hattrick Angel Di Maria.
Pekan ini timnya kembali akan menghadapi salah satu tim unggulan dari Bundesliga Jerman yakni Freiburg. Juventus setelah mendapatkan skorsing di kompetisi domestik Serie A dengan pengurangan poin musim ini, pelatih Si Nyonya Tua Massimiliano Allegri kini sedang berfokus untuk memperjuangkan timnya di Liga Eropa. Meskipun membawa modal hasil kekalahan di Serie A Italia atas AS Roma dengan skor tipis 1-0, dan pada pertandingan tersebut Juventus harus bersusah payah menghadapi Roma, hal tersebut harus segera di benahi pelatih Massimiliano Allegri jelang menghadapi Freiburg pekan ini.
Sementara, tim raksasa dari Bundesliga Jerman Freiburg pekan ini akan melakoni duel pertamanya menghadapi tim Italia yakni Juventus yang juga merupakan salah satu tim yang tak boleh di pandang remeh jika tampil di pentas Eropa. Freiburg sukses melaju ke Babak 16 Besar Liga Eropa musim ini setelah timnya berhasil menjuarai Grub G, dimana di Grub tersebut Freiburg bersaing dengan FC Nantes, Qarabag, dan Olympiakos. Pada pertandingan terakhirnya di fase Grub Freiburg meraih hasil imbang 1-1 kontra Qarabag.
Kini Freiburg kembali berfokus untuk mengadapi Juventus, timya sendiri datang dengan bermodalkan hasil sedikit lebih baik daripada Juventus pada pertandingan terakhirnya, Freiburg dilaga terakhir pada Bundesliga Jerman timnya meraih hasil imbang ketika timnya melakoni laga tandang kontra Borussia M’gladbach dengan skor akhir 0-0, pelatih Freiburg Christian Streich menekankan kepada para punggawanya untuk tampil lebih agresif dalam menyusun serangan ketika menghadapi Juventus pekan ini.
Jika melihat debut kedua tim dalam lima pertandingan terakhirnya di semua Kompetisi. Juventus meraih hasil dengan catatan tiga kemenangan, satu kali hasil imbang, dan satu kali kekalahan. Sementara, Freiburg tercatat meraih hasil dengan tiga kali kemenangan dan dua kali hasil imbang. Catatan di Kompetisi domestik Serie A, Juventus kini berada di peringkat ke-7 dalam 25 pertandingan musim ini mengemas 35 poin. Sedangkan, Freiburg di Bundesliga Jerman saat ini duduk di 5 besar dalam 23 pertandingan memperoleh 42 poin pada musim ini.
Prediksi Juventus vs Freiburg
Head To Head Juventus vs Freiburg :
Belum Pernah Bertemu
Lima Pertandingan Terakhir Juventus:
17/02/2023 Juventus 1-1 Nantes
20/02/2023 Spezia 0-2 Juventus
24/02/2023 Nantes 0-3 Juventus
01/03/2023 Juventus 4-2 Torino
06/03/2023 Roma 1-0 Juventus
Lima Pertandingan Terakhir Freiburg:
08/02/2023 Sandhausen 0-2 Freiburg
11/02/2023 Freiburg 2-1 Stuttgart
18/02/2023 Bochum 0-2 Freiburg
26/02/2023 Freiburg 1-1 Bayer Leverkusen
04/03/2023 Borussia M’gladbach 0-0 Freiburg
Prediksi Susunan Pemain Juventus vs Freiburg :
Juventus: Wojciech Szczesny, Daniele Rugani, Danilo, Alex Sandro, Adrien Rabiot, Manuel Locatelli, Leandro Paredes, Juan Cuadrado, Filip Kostić, Ángel Di María, Dusan Vlahovic.
SC Freiburg: Mark Flekken, Philipp Lienhart, Matthias Ginter, Lukas Kübler, Christian Günter, Maximilian Eggestein, Nicolas Höfler, Lucas Höler, Ritsu Doan, Vincenzo Grifo, Michael Gregoritsch.
Prediksi Skor Juventus vs Freiburg
Juventus 2 – 1 Freiburg