Prediksi Skor Aarhus vs Randers 31 Oktober 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Denmark Aarhus vs Randers Hari Ini, akan terjadi laga memasuki pertandingan Matchday ke-13 Kompetisi Superligaen Denmark musim 2023/2024 pertemuan pada hari Selasa, 31 Oktober 2023 mendatang akan menghadirkan duel pertemuan antara Aarhus vs Randers. Pertemuan kedua tim akan dilangsungkan pada pukul 01:00 WIB di Stadion Ceres Park & Arena (Århus).
Kedaiprediksi.org – Prediksi AGF vs Randers, Kompetisi Superligaen Denmark musim 2023/2024 telah menyuguhkan sajian laga-laga yang menarik dan pada hari Selasa pekan depan, akan terjadi pertemuan seru antara Aarhus dan Randers. Duel ini menjadi sorotan karena kedua tim tengah berjuang keras untuk kembali ke jalur lima besar dalam kompetisi. Statistik head to head riwayat pertemuan kedua tim terjadi sebanyak 49 kali dimana Aarhus baru mampu memetik 10 kemenangan, sedangkan Randers sendiri mendominasi dengan 23 kemenangan dan 16 laga keduanya berakhir imbang.
Aarhus tampil cukup konsisten dalam lima pertandingan terakhirnya dengan meraih tiga kemenangan, satu hasil imbang, dan satu kekalahan. Pada pertandingan terakhir, Aarhus mengunjungi markas Lyngby dan berhasil memenangkan pertandingan dengan skor akhir 0-2. Hasil ini membuktikan kekuatan Aarhus, terutama saat mereka bermain sebagai tim tamu. Melihat permainan Aarhus dilaga tersebut, menjadi tim tandang timnya bermain dibawah tekanan dengan hanya mendapatkan 45% presentase penguasaan bola dengan 9 peluang tembakan dan 5 on target, dan dua gol timnya tercipta dari brace Tobias Bech.
Pekan ini, Aarhus akan bermain di kandang sendiri. Tentu, mereka akan berjuang keras untuk mempertahankan momentum kemenangan yang telah mereka raih. Faktor kandang bisa menjadi keunggulan tersendiri bagi Aarhus dalam upaya mereka meraih poin penuh. Aarhus sendiri ditabel klasemen sementara Superligaen Denmark duduk pada peringkat ke-6 dalam 12 pertandingan yang timnya perjuangkan mendapatkan 4 kali kemenangan, 5 kali perolehan hasil imbang dan 3 kali menelan kekalahan mengumpulkan 17 poin dan 14 gol kebobolan 14 kali.
Sementara itu, Randers memiliki catatan dua kemenangan, dua hasil imbang, dan satu kekalahan dalam lima pertandingan terakhir. Pada pertandingan terakhir mereka, Randers hanya mampu meraih hasil imbang 2-2 saat menjamu Brodby. Hasil tersebut menunjukkan bahwa Randers memiliki kemampuan untuk mencetak gol, namun pertahanan mereka mungkin masih menjadi fokus perbaikan. Dua gol Randers dilaga tersebut tercipta dari Lasso Coulibaly dan Stephen Odey. Dan Randers bermain dibawah tekanan dengan hanya mendapatkan 41% penguasaan bola dengan 9 tembakan 5 on target.
Pekan ini, Randers akan menghadapi tantangan besar dengan menjalani pertandingan tandang melawan Aarhus. Kebutuhan mereka untuk meraih poin penuh semakin mendesak guna memperbaiki posisi mereka dalam klasemen. Saat ini Randers sendiri posisinya ditabel klasemen sementara Superligaen Denmark duduk diperingkat ke-8 besar dalam 12 pertandingan mengoleksi 14 poin dan 3 kemenangan diperolehnya, 5 kali hasil imbang dan 4 kali menelan kekalahan mengantongi 14 gol kebobolan 23 kali.
Dalam persiapan menjelang pertandingan ini, Aarhus diuntungkan dengan kembalinya ke kandang sendiri. Dukungan dari para pendukungnya mungkin dapat menjadi dorongan tambahan bagi tim. Namun, mereka tetap harus waspada terhadap kekuatan serang dari Randers yang mampu menciptakan peluang meskipun bermain di luar kandang. Pelatih Aarhus Uwe Rösler kembali akan datang dengan menurunkan formasi 3-4-2-1.
Di sisi lain, Randers akan berusaha maksimal untuk merebut poin penuh, terutama setelah hasil imbang pada pertandingan sebelumnya. Meskipun bermain di markas lawan, mereka memiliki potensi untuk memberikan tekanan kepada Aarhus. Dan dari pelatih Randers sendiri Rasmus Bertelsen akan datang juga dengan kembali menurunkan formasi 4-4-2, dan ia mengkonfirmasi bahwa timnya tak akan diperkuat oleh Simen Bolkan Nordli yang mengalami cidera dilaga sebelumnya.
Prediksi Aarhus vs Randers
Head To Head Aarhus vs Randers:
24/09/23 Randers 1-1 Aarhus
31/05/23 Randers 1-3 Aarhus
04/04/23 Aarhus 1-1 Randers
14/03/23 Randers 1-2 Aarhus
31/07/22 Aarhus 0-0 Randers
Lima Pertandingan Terakhir Aarhus:
29/09/23 Nykøbing 0-1 Aarhus
01/10/23 Viborg 2-1 Aarhus
09/10/23 Aarhus 1-1 FC Copenhagen
12/10/23 Holstein Kiel 0-1 Aarhus
22/10/23 Lyngby 0-2 Aarhus
Lima Pertandingan Terakhir Randers:
27/09/23 B 93 4-4 P Randers
01/10/23 Randers 1-0 Silkeborg
08/10/23 Midtjylland 2-2 Randers
11/10/23 Randers 1-2 Horsens
22/10/23 Randers 2-2 Brøndby
Prediksi Line Up Susunan Pemain Aarhus vs Randers:
Aarhus: Bailey Peacock-Farrell, Frederik Tingager, Mats Knoester, Tobias Mølgaard, Nicolai Poulsen, Magnus Knudsen, Eric Kahl, Felix Beijmo, Tobias Bech, Mikael Anderson, Patrick Mortensen.
Randers: Patrik Carlgren, Daniel Høegh, Wessel Dammers, Björn Kopplin, Mikkel Kallesøe, John Björkengren, Mads Enggård, Lasso Coulibaly, Simen Bolkan Nordli, Stephen Odey, Filip Bundgaard.
Prediksi Skor Aarhus vs Randers
Aarhus 1 – 1 Randers