Prediksi Skor Burnley vs Tottenham 2 September 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Inggris Burnley vs Tottenham Hari Ini, Pertandingan duel berlangsungnya kembali English Premier League musim 2023-2024 juga akan terjadi pertemuan lainnya pada Pekan ke-4 akan terjadi laga pertemuan antara Burnley vs Tottenham akan di langsungkan Sabtu, 02 September 2023 pada pukul 21:00 WIB di Stadion Turf Moor (Burnley).

Prediksi Skor Burnley vs Tottenham 2 September 2023

Kedaiprediksi.org – Prediksi Burnley vs Tottenham, Musim 2023-2024 English Premier League telah kembali dengan sejumlah pertandingan yang menarik, dan salah satu yang paling dinantikan adalah pertemuan antara Burnley dan Tottenham Hotspur pada Pekan ke-4. Kedua tim akan saling berhadapan dalam apa yang diharapkan menjadi pertandingan untuk meraih kemenangan. Burnley yang menjadi tuan rumah berharap bisa mempertahankan kemenangan dilaga terakhirnya, sedangkan Spurs berusaha bangkit dan kembali ke jalur kemenangan pasca kekalahan dilaga terakhirnya.

Pekan ke-4 akan menjadi momen penting bagi Burnley karena mereka akan bermain di kandang sendiri. Tim ini baru saja meraih kemenangan tipis 0-1 di pertandingan EFL Carabao Cup putaran kedua melawan Nottingham Forest. Kemenangan itu memberikan dorongan moral yang sangat dibutuhkan kepada skuad Burnley untuk pertandingannya di Premier League. Dengan fokus kembali beralih ke Premier League, para pemain Burnley tentunya akan berusaha keras untuk memanfaatkan keuntungan bermain di depan pendukung mereka sendiri untuk mempertahankan kemenangan.

Baru saja sukses melanjutkan perjuangannya di EFL Carabao Cup, Burnley besutan pelatih Vincent Kompany akan kembali berjuang di Premier League mengingat timnya diawal musim ini belum juga menemukan hasil kemenangan dalam dua laga yang dijalankankan. Dipertandingan pertamanya, Burnley harus menelan kekalahan dihadapan para pendukungnya sendiri atas tim juara bertahan Manchester City dengan skor 0-3. Dan dipertandingan keduanya, Burnley juga menelan kekalahan dikandang sendiri atas Aston Villa dengan skor 0-3. Kini Burnley berharap bisa bangkit, dan menghadapi Spurs nanti timnya akan lebih berhati hati dalam bermain.

Vincent Kompany berharap timnya bisa memanfaatkan hasil buruk yang baru saja dituai Tottenham Hotspur untuk mendapatkan kemenangan pertamanya musim ini di Liga Inggris. Saat ini Burnley masih berada diperingkat ke-18 dipapan bawah berada dizona degradasi dalam dua pertandingan yang telah dijalankan, Burnley telah kebobolan sebanyak enam kali dan baru mengoleksi satu gol. Dan Vincent Kompany kemungkinan menghadapi Spurs kembali datang dengan formasi 4-3-3. dan timnya juga tak bisa memainkan beberapa andalannya antara lain Hjalmar Ekdal, Darko Churlinov, Michael Obafemi, Anass Zaroury, dan juga Jorndan Beyer.

Sementara, Tottenham Hotspur sedang menghadapi periode yang agak sulit. Mereka baru saja tersingkir dari EFL Carabao Cup setelah kalah dalam drama adu penalti dengan agregat skor akhir 5-3 melawan Fulham. Pertandingan tersebut telah menunjukkan bahwa Tottenham memiliki potensi besar, tetapi mereka juga perlu meningkatkan konsistensi dan ketangguhan mereka ketika kembali bermain di Liga Inggris. Dengan fokus kembali beralih ke Premier League, pertandingan melawan Burnley akan menjadi kesempatan bagi Tottenham untuk memulihkan kepercayaan diri mereka.

Tottenham Hotspur saat ini masih bertengger dipapan atas klasemen duduk diperingkat ketiga dalam tiga pertandingan telah mengoleksi 7 poin dan mengumpulkan 6 gol dan kebobolan 2 gol. Dua pertandingannya diawal musim ini Spurs mendapatkan hasil kemenangan dikandang sendiri dengan skor 2-0 atas Manchester United. Dan dipertandingan pekan keduanya Tottenham juga berhasil mendapatkan kemenangan ketika bertandang ke markas AFC Bournemouth dengan skor 0-2. Kini timnya kembali akan fokus menghadapi Burnley, dan pelatih Ange Postecoglou akan datang dengan formasi 4-4-1-1. Dan timnya juga tak diperkuat oleh Ndombélé, Whiteman, Udogie, Bryan Gil, Sessegnon, dan Bentancur.

Dengan segala faktor ini, pertemuan antara Burnley dan Tottenham dalam English Premier League musim 2023-2024 di Pekan ke-4 akan menjadi sorotan utama bagi semua pihak yang terlibat. Jika melihat dari sejarah statistik dan head to head riwayat pertemuan antara Burnley menghadapi Tottenham Hotspur telah bertemu sebanyak 90 kali dimana Burnley mendapatkan 32 kali kemenangan, sedangkan Tottenham Hotspur masih mendominasi dengan 36 kali kemenangan dan 21 kali laga kedua tim berakhir imbang. Pertemuan terakhir kedua tim terjadi pada 15 Mei 2022 silam di Liga Premier Inggris, Spurs yang menajdi tuan rumah menang dengan skor 1-0 atas Burnley.

Prediksi Burnley vs Tottenham

Head To Head Burnley vs Tottenham:

15/05/22 Tottenham Hotspur 1-0 Burnley
24/02/22 Burnley 1-0 Tottenham Hotspur
28/10/21 Burnley 0-1 Tottenham Hotspur
28/02/21 Tottenham Hotspur 4-0 Burnley
27/10/20 Burnley 0-1 Tottenham Hotspur

Lima Pertandingan Terakhir Burnley:

26/07/23 Benfica 0-2 Burnley
29/07/23 Real Betis 1-1 Burnley
12/08/23 Burnley 0-3 Manchester City
27/08/23 Burnley 1-3 Aston Villa
31/08/23 Nottingham Forest 0-1 Burnley

Lima Pertandingan Terakhir Tottenham:

09/08/23 Barcelona 4-2 Tottenham Hotspur
13/08/23 Brentford 2-2 Tottenham Hotspur
19/08/23 Tottenham Hotspur 2-0 Manchester United
26/08/23 AFC Bournemouth 0-2 Tottenham Hotspur
30/08/23 Fulham P 1-1 Tottenham Hotspur

Prediksi Susunan Line Up Pemain Burnley vs Tottenham:

Burnley: James Trafford, Connor Roberts, Vitinho, Sander Berge, Ameen Al Dakhil, Dara O’Shea, Lyle Foster, Josh Cullen, Mohamed Zeki Amdouni, Josh Brownhill, Luca Koleosho.

Tottenham Hotspur: Guglielmo Vicario, Pedro Porro, Iyenoma Destiny Udogie, Pierre-Emile Højbjerg, Eric Dier, Cristian Romero, Dejan Kulusevski, Yves Bissouma, James Maddison, Son Heung-Min, Ricarlison.

Prediksi Skor Burnley vs Tottenham

Burnley 1 – 3 Tottenham