Prediksi Skor Coritiba vs Santos 11 Juni 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Brazil Hari Ini, pertandingan lanjutan pada Kompetisi Liga Serie A Brazil musim 2022-2023 pertandingan Gameweek ke-10 diawal musim pada hari Minggu, 11 Juni 2023 akhir pekan ini akan menghadirkan duel laga antara Coritiba vs Santos. Pertemuan kedua tim akan dilangsungkan pada pukul 02:00 WIB di Stadion Estádio Major Antonio Couto Pereira (Curitiba, Parana).
Kedaiprediksi.org – Matchday akhir pekan ini akan menyajikan pertemuan antara Coritiba dan Santos dalam Gameweek ke-10 Liga Serie A Brazil musim 2022-2023. Kedua tim akan saling berhadapan dalam pertarungan yang diharapkan akan menjadi laga yang menarik dan sengit. Coritiba kini tengah dalam usaha untuk membawa timnya untuk kembali ke jalur kemenangan, mereka pekan ini akan menjalankan pertandingan sebagai tim tuan rumah menghadapi Santos.
Coritiba sebagai tim tuan rumah telah menunjukkan penampilan yang buruk pada awal musim bergulirnya Liga Serie A Brazil sejauh ini. Meskipun mereka belum mencapai performa terbaik mereka, Coritiba berhasil belum juga mampu menjukkan kekuatan timnya sampai pekan ke-10 saat ini. Dimana Coritiba saat ini menjadi tim yang sedang berada diperforma paling buruk, mereka menjadi tim juru kunci duduk di peringkat ke 20 dalam dalam 9 pertandingan belum sekalipun mendapatkan kemenangan. Mereka baru mendapatkan 3 kali hasil imbang, dan 6 kali kekalahan serta baru mengumpulkan 3 poin saat ini.
Coritiba tim besutan dari Antonio Carlos Zago berharap timnya sesegera mungkin bisa kembali ke jalur raihan kemenangan untuk menyelamatkan timnya ke posisi lebih aman dan tampil lebih kompetitif. Mereka memang dalam lima laga terakhir dalam tren buruk dengan torehan dua kali hasil imbang dan tiga kekalahan. Antonio Carlos Zago mengharapkan para pemainnya termotivasi dan memanfaatkan peluang sebagai tuan rumah untuk menang, dan diprediksi akan menggunakan formasi dengan 3-4-1-2.
Santos yang merupakan salah satu tim terkuat di Liga Brazil dan telah menunjukkan performa yang kurang konsisten sepanjang musim ini. Mereka seringkali gagal menunjukkan konsistensi dalam permainan mereka dan telah kehilangan beberapa pertandingan yang seharusnya bisa dimenangkan. Mereka dalam lima performa pertandingan terakhir juga dalam tren negatif dengan hanya meraih satu hasil imbang dan empat kali menelan kekalahan.
Mereka pekan ini akan fokus ke pertandingan kontra Coritiba tim yang juga sedang dalam penampilan buruk seperti timnya. Namun, Santos saat ini masih berjuang dipapan tengah klasemen Serie A Brazil dimana mereka masih duduk diperingkat ke 12 dalam 9 pertandingan yang telah dijalankan musim ini mendapatkan 3 kali hasil kemenangan, 3 kali meraih hasil imbang, 3 kali menelan kekalahan dan mengumpulkan 12 poin saat ini.
Dalam pertandingan ini, diperkirakan pertandingan akan berlangsung cukup ketat dan intens. Coritiba datang dengan membawa modal hasil minor dengan kekalahan pada pertandingan terakhirnya ketika pekan lalu bertandang ke markas Palmeiras dengan skor 3-1 pekan lalu. Coritiba yang menjadi tim tamu kalah dari mentalitas, mereka juga hanya memperoleh presentase penguasaan bola hanya 49%, dan 7 kali percobaan tembakan dan 4 kali on target. Mereka hanya mampu menciptakan satu gol pada menit ke 83 dari Alef Manga.
Sedangkan dari pihak Santos sendiri datang juga dengan bermodalkan hasil tren buruk dimana timnya dipertandingan terakhirnya pekan lalu saat menghadapi Newells Old Boys, dikandang sendiri harus kalah dengan skor akhir 1-2 di Copa Libertadores. Dilaga tersebut, Santos yang bermain dimarkas sendiri hanya mendapatkan presentase penguasaan bola dengan 49%, dan 7 kali percobaan tembakan dan 3 kali on target, dan mereka hanya mendapatkan satu gol untuk memperkecil kedudukan dari Marcos Leonardo menit ke 80 dari titik putih penalti.
Kedua tim sejauh ini telah melakukan beberapa kali pertemuan. Statistik dan riwayat hed-to-head pertemuan Coritiba vs Santos sejauh ini kedua tim sejauh ini telah melakukan pertemuan sebanyak 35 kali pertandingan, dimana Coritiba sejauh ini baru mampu memenangkan 10 pertemuan, sedangkan dari Santos sendiri masih mendominasi dengan 19 kali kemenangan, dan 6 pertemuan antara kedua tim berakhir dengan hasil imbang. Pelatih Coritiba Antônio Carlos Zago pekan ini diperikirakan akan menggunakan formasi dengan 3-4-1-2. Sedangkan dari Santos sendiri pelatihnya Odair Hellmann akan menggunakan formasi dengan 4-2-3-1.
Prediksi Coritiba vs Santos
Head To Head Coritiba vs Santos :
09/08/22 Coritiba 1-2 Santos
13/05/22 Santos 3-0 Coritiba
21/04/22 Coritiba 1-0 Santos
17/04/22 Santos 2-1 Coritiba
14/02/21 Santos 2-0 Coritiba
Lima Pertandingan terakhir Coritiba:
12/05/23 Coritiba 1-1 Vasco da Gama
15/05/23 Athletico Paranaense 3-2 Coritiba
21/05/23 Coritiba 1-2 Atlético Mineiro
28/05/23 Cuiabá 1-1 Coritiba
05/06/23 Palmeiras 3-1 Coritiba
Lima Pertandingan terakhir Santos:
25/05/23 Audax Italiano 2-1 Santos
29/05/23 RB Bragantino 2-0 Santos
01/06/23 Bahia P 1-1 Santos
04/06/23 Santos 1-1 Internacional
07/06/23 Santos 1-2 Newells Old Boys
Prediksi Susunan Pemain Coritiba vs Santos:
Coritiba: Gabriel, Bruno Viana, Benjamín Kuscevic, Henrique, Liziero, Bruno Gomes, Natanael, Jamerson, Boschilia, Robson, Zé Roberto.
Santos: João Paulo, Messias, Luiz Felipe, Nathan, Lucas Pires, Dodi, Alison, Lucas Lima, Stiven Mendoza, Yeferson Soteldo.
Prediksi Skor Coritiba vs Santos
Coritiba 1 – 2 Santos