Prediksi Skor Crystal Palace vs Everton 11 November 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Inggris Crystal Palace vs Everton Hari Ini, Pertandingan kali ini akan terjadi kembali di Kompetisi English Premier League musim 2023/2024 terjadi pertemuan antara Crystal Palace yang akan menjamu Everton di pertandingan Matchday ke-12, Pertandingan akan di langsungkan hari Sabtu mendatang, 11 November 2023 pada pukul 22:00 WIB berlangsung di Stadion Selhurst Park (London).
Kedaiprediksi.org – Prediksi Crystal Palace vs Everton, Pertandingan antara Crystal Palace dan Everton di English Premier League musim 2023/2024 memasuki Matchday ke-12, pertemuan antara kedua tim ini menghadirkan antusiasme tersendiri. Crystal Palace setelah meraih kemenangan gemilang di pertandingan sebelumnya melawan Burnley, kini bersiap-siap menjamu Everton di kandang mereka. Sedangkan, Everton yang meraih hasil imbang di pertandingan terakhirnya atas Brighton & Hove Albion, akan berjuang habis-habisan untuk meraih hasil maksimal di laga tandangnya ke markas Crystal Palace.
Crystal Palace baru saja memetik kemenangan pada pertandingan terakhirnya yang terjadi di Matchday ke-11 lalu ketika Crystal Palace menjalankan pertandingan tandang ke markas tim promosi Burnley dan berhasil mengakhiri laga dengan kemenangan 0-2. Kini, pekan ini Crystal Palace akan kembali menghadapi pertandingan dan mendapatkan kesempatan untuk menjadi tuan rumah. Crystal Palace saat ini tengah berjuang dipapan tengah untuk membawa timnya kembali ke jalur persaingan pada 10 besar. Crystal Palace tengah duduk pada posisi 11 dalam 11 laga memetik 4 kemenangan, 3 hasil imbang dan 4 kekalahan mengoleksi 15 poin dan 10 gol kebobolan 12 kali.
Kemenangan tandang sebelumnya memberikan mereka dorongan kepercayaan diri. Dukungan dari para penggemar di Selhurst Park diharapkan dapat menjadi energi tambahan bagi skuat Crystal Palace. Kini, fokus mereka adalah meraih kemenangan di kandang untuk melanjutkan tren positif dan mendekati posisi yang lebih menguntungkan di klasemen. Melihat permainan Crystal Palace ketika kemarin berhasil mengalahkan Burnley, Crystal Palace menjadi tim tandang memang bermain dibawah tekanan dengan 32% ball position dengan 4 peluang dan 3 on target, dan dua gol timnya tercipta dari Jeffrey Schlupp dan Tyrick Mitchell.
Sedangkan Everon sendiri baru saja juga memetik hasil imbang pada pertandingan terakhirnya yang terjadi pada Matchday ke-11 ketika Everton menjalankan laga sebagai tuan rumah bermain dengan hasil 1-1 atas Brighton & Hove Albion. Pekan ini, The Toffies Everton akan menghadapi tantangan dengan menjalani laga tandang ke markas Crystal Palace, dan Everton saat ini tengah berjuang untuk menjauh dari ancaman zona degradasi dan merangkak naik ke persaingan 10 besar. Everon lebih tepatnya duduk diperingkat ke-16 pada 11 laga memetik 3 kali kemenangan, 2 hasil imbang dan 6 kali kekalahan mengoleksi 11 poin dan 11 gol kebobolan 15 kali.
Perubahan taktik dan strategi yang dilakukan manajer Everton Sean Dyche. Mereka ingin menunjukkan konsistensi performa, terutama dalam pertandingan tandang melawan tim sekuat Crystal Palace. Pemain-pemain andalan Everton akan diharapkan tampil maksimal guna memetik kemenangan yang berarti bagi tim. Melihat performa penampilan Everton ketika kemarin menghadapi Brighton, The Toffies Everton meski enjadi tuan rumah timnya bermain dibawah tekanan dengan hanya mendapatkan 20% ball position dengn 10 peluang dan 4 on target, Everton sempat unggul lebih dulu dari Vitaly Mykolenko sebelum Brighton menyamakan kedudukan.
Pertemuan antara Crystal Palace dan Everton di Matchday ke-12 ini diyakini akan menjadi pertarungan sengit. Kedua tim memiliki motivasi besar untuk meraih kemenangan demi tujuan mereka masing-masing. Pertandingan ini bukan hanya soal mencari poin, tetapi juga soal gengsi dari pertemua kedua tim yang sejauh ini telah terjadi sebanyak 47 kali, dimana Crystal Palace baru memetik 12 kali kemenangan sedangkan Everton sendiri mendominasi dengan 19 kali kemenangan dan 16 laga kedua tim berakhir dengan hasil imbang.
Dalam hal taktik, strategi yang akan diterapkan oleh kedua tim menjadi faktor krusial. Bagaimana manajer mengatur formasi dan memanfaatkan kekuatan skuat mereka akan menjadi penentu jalannya pertandingan. Kemungkinan pelatih Crystal Palace Roy Hodgson kembali akan menerapkan formasi 4-2-3-1, dan timnya belum bisa diperkuat oleh Dean Henderson, Michael Olise, Jesurun Rak-Sakyi, dan juga James Tomkins. Sedangkan pelatih Everton Sean Dyche akan menerapkan formasi 4-4-1-1, dan belum bisa memainkan Dele Alli juga Andre Gomes.
Prediksi Crystal Palace vs Everton
Head To Head Crystal Palace vs Everton :
22/04/23 Crystal Palace 0-0 Everton
22/10/22 Everton 3-0 Crystal Palace
20/05/22 Everton 3-2 Crystal Palace
20/03/22 Crystal Palace 4-0 Everton
12/12/21 Crystal Palace 3-1 Everton
Lima Pertandingan Terakhir Crystal Palace:
30/09/23 Manchester United 0-1 Crystal Palace
07/10/23 Crystal Palace 0-0 Nottingham Forest
21/10/23 Newcastle United 4-0 Crystal Palace
28/10/23 Crystal Palace 1-2 Tottenham Hotspur
04/11/23 Burnley 0-2 Crystal Palace
Lima Pertandingan Terakhir Everton:
07/10/23 Everton 3-0 AFC Bournemouth
21/10/23 Liverpool 2-0 Everton
29/10/23 West Ham United 0-1 Everton
02/11/23 Everton 3-0 Burnley
04/11/23 Everton 1-1 Brighton & Hove Albion
Prediksi Susunan Pemain Crystal Palace vs Everton:
Crystal Palace: Sam Johnstone, Joachim Andersen, Marc Guéhi, Tyrick Mitchell, Joel Ward, Cheick Doucoure, Jefferson Lerma, Jeffrey Schlupp, Jordan Ayew, Eberechi Eze, Odsonne Édouard.
Everton: Jordan Pickford, Jarrad Branthwaite, James Tarkowski, Ashley Young, Vitaliy Mykolenko, Dwight McNeil, Amadou Onana, Jack Harrison, James Garner, Abdoulaye Doucouré, Dominic Calvert-Lewin.
Prediksi Skor Crystal Palace vs Everton
Crystal Palace 1 – 2 Everton