Prediksi Skor Genoa vs Cagliari 30 April 2024, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Liga Italia Genoa vs Cagliari Hari Ini, Pertandingan duel bergulirnya kembali laga Giornata ke-34 bergulirnya Liga Serie A Italia 2023/2024 memasuki awal pekan pada pertandingan duel antara Genoa vs Cagliari terjadi pada hari Selasa, 30 April 2024 pada pukul 02:45 WIB di Stadion Stadio Comunale Luigi Ferraris (Genova).

Prediksi Skor Genoa vs Cagliari 30 April 2024

Kedaiprediksi.org – Duel dua tim papan tengah Liga Serie A Italia dalam pertandingan lanjutan giornata ke-34 sebelum akhir musim selesai, akan terjadi duel pertandingan Genoa menghadapi Cagliari. Liga Serie A Italia saat ini hanya menyisakan empat pertandingan dan tentu saja kedua kesebelasan berharap bisa mengoptimalkan sisa laga tersebut dengan misi dan ambisi memetik kemenangan dengan optimal. Genoa pekan ini akan menjalankan pertandingan sebagai tuan rumah bermain di Stadion Stadio Comunale Luigi Ferraris menghadapi Cagliari sebagai tim penantang. Genoa dan Cagliari saat ini sama-sama sedang berjuang untuk berada di 10 besar sebelum musim berakhir.

Jelang pertandingan ini dengan diuntungkan menjadi tuan rumah, Genoa berambisi untuk bisa bangkit ke jalur kemenangan setelah timnya baru saja menelan kekalahan dipertandingan terakhirnya terjadi pada 20 April kemarin pada giornata ke-33 saat menjadi tuan rumah Genoa tak mampu memaksimalkan kesempatan tersebut dan harus mengakui keunggulan 0-1 dari Lazio dimana gol Lazio tercipta dari Luis Alberto. Genoa meski bermain dengan dukungan dari publik timnya bermain dibawah tekanan hanya memperoleh ball possision 39% menciptakan 8 peluang tembakan dengan 2 on target.

Dan Genoa terlihat pada lima pertandingan terakhirnya hanya memperoleh sekali menang, tiga kali hasil imbang dan sekali menelan kekalahan. Genoa saat ini ditabel klasemen sementara Liga Serie A Italia masih duduk diposisi ke-12 dalam 33 pertandingan yang timnya mainkan memperoleh 9 kali kemenangan, 12 kali hasil imbang dan 12 kali telah menelan kekalahan. Genoa telah mengumpulkan 39 poin mengantongi 35 gol serta kebobolan sebanyak 40 kali. Genoa musim ini telah memainkan pertandingan kandang sebanyak 16 kali dengan catatan hasil 5 kemenangan, 6 kali hasil imbang dan 5 kali menelan kekalahan.

Sementara dari Cagliari membawa modal lebih baik dipertandingan terakhirnya setelah timnya mendapatkan hasil imbang dengan skor 2-2 pada giornata ke-33 20 April minggu lalu saat timnya menjalankan laga sebagai tuan rumah gagal memaksimalkan peluang tersebut untuk menang. Cagliari memang unggul dua gol lebih dahulu dibabak pertama sebelum Juventus menyamakan kedudukan. Du gol Cagliari masing-masing tercipta dari penalti Gianluca Gaetano menit 30 dan penalti Yerry Mina menit 36. Cagliari dipertandingan tersebut bermain dibawah tekanan hanya mendapatkan 26% ball possision menciptakan 9 peluang tembakan dan 4 on target.

Cagliari terlihat pada lima pertandingan terakhirnya juga hanya baru memetik sekali kemenangan, sekali kekalahan dan tiga kali menelan kekalahan. Dan ditabel klasemen sementara Liga Serie A Italia, Cagliari saat ini masih duduk diperingkat ke-14 dalam 33 pertandingan yang timnya perjuangkan musim ini baru memetik 7 kali kemenangan, 12 kali hasil imbang dan 12 kali telah menelan kekalahan. Cagliari telah mengumpulkan 32 poin mengantongi 36 gol kebobolan sebanyak 56 kali. Cagliari telah memainkan pertandingan tandang di Serie A sebanyak 16 kali dengan 1 kemenangan, 5 imbang dan 10 kekalahan.

Mungkin tuan rumah bisa mengakhiri performa buruk itu melawan lawannya Cagliari, yang kalah lima kali dari delapan pertemuan terakhir. Pasukan Claudio Ranieri, yang dipromosikan bersama Genoa musim lalu, menuju babak ini dengan keunggulan empat poin dari tiga terbawah. Dan kemungkinan Cagliari pekan ini belum bisa memainkan Leonardo Pavoletti, Marco Mancosu, dan juga Zito Alberto Gilardino sebagai juru taktik Genoa saat ini kemungkinan juga belum bisa memainkan Mattia Bani, Junior Messias dan juga Alan Matturro. Cagliari kemungkinan juga akan menggunakan formasi 3-4-2-1, dan Cagliari juga akan diprediksi menggunakan formasi 3-5-2.

Prediksi Genoa vs Cagliari

Head To Head Genoa vs Cagliari :

05-11-23 Cagliari 2-1 Genoa
02-03-23 Cagliari 0-0 Genoa
08-10-22 Genoa 0-0 Cagliari
25-04-22 Genoa 1-0 Cagliari
12-09-21 Cagliari 2-3 Genoa

Lima Pertandingan Terakhir Genoa:

17-03-24 Juventus 0-0 Genoa
30-03-24 Genoa 1-1 Frosinone
08-04-24 Hellas Verona 1-2 Genoa
16-04-24 Fiorentina 1-1 Genoa
20-04-24 Genoa 0-1 Lazio

Lima Pertandingan Terakhir Cagliari:

16-03-24 Monza 1-0 Cagliari
01-04-24 Cagliari 1-1 Hellas Verona
08-04-24 Cagliari 2-1 Atalanta
15-04-24 Inter Milan 2-2 Cagliari
20-04-24 Cagliari 2-2 Juventus

Prediksi Susunan Line Up Pemain Genoa vs Cagliari:

Genoa: Josep Martínez, Johan Vásquez, Alessandro Vogliacco, Koni De Winter, Albert Gudmundsson, Morten Frendrup, Kevin Strootman, Djed Spence, Aarón Martín, Caleb Ekuban, Mateo Retegui.

Cagliari: Simone Scuffet, Alberto Dossena, Pantelis Hatzidiakos, Yerry Mina, Antoine Makoumbou, Ibrahim Sulemana, Nahitan Nández, Tommaso Augello, Eldor Shomurodov, Gianluca Gaetano, Zito Luvumbo.

Prediksi Skor Genoa vs Cagliari

Genoa 1 – 1 Cagliari