Prediksi Skor Houston vs Kansas City 11 Mei 2023 , Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola US Open Cup Hari Ini, Kompetisi lanjutan Matchday Babak penyisihan Grub Piala Terbuka USA 2022-2023 pekan ini akan menghadirkan duel perseteruan antara Houston Dynamo vs Sporting Kansas City. Pertemuan kedua tim akan dilangsungkan pada hari Kamis, 11 Mei 2023 pada pukul 23:30 WIB di Venue Shell Energy Stadium (Houston, Texas).

Kedaiprediksi.org – Houston Dynamo akan bertemu dengan Kansas City di dalam sebuah pertandingan US Open Cup Amerika Serikat pada pertandingan putaran pertama babak penyihan grub. Houston Dynamo dan Kansas City sebenarnya merupakan dua tim yang cukup seimbang dalam hal kekuatan dan kemampuan. Dan, Houston Dynamo pekan ini akan mendapatkan kesempatan untuk menyandang sebagai tim tuan rumah, tentu saja cans dan peluang untuk memenangkan pertandingan lebih berpihak kepada timnya.

Houston Dynamo dalam lima pertandingan yang telah dilakoninya di ajang Kompetisi US Open Cup memperoleh tiga kali kemenangan dan dua kali kekalahan. Dalam pertandingan terakhirnya Houston Dynamo mendapatkan hasil seri saat tampil di Liga Major League Soccer mendapatkan hasil imbang 0-0 ketika menghadapi Real Salt Lake.

Dipertandingan tersebut, Houston Dynamo yang bermain dimarkasnya sendiri, timnya bermain dengan kompak dan solid dimana timnya berhasil mendominasi pertandingan dengan presentase penguasaan bola dengan 61%, sedangkan Real Salt Lake hanya mendapatkan 39%. Houston Dynamo mendapatkan 16 kali percobaan tembakan dengan 4 kali berhasil tepat mengarah sasaran.

Sedangkan dari sisi lain, tim Sporting Kansas City juga perlu diwaspadai akan kekuatan tim tuan rumah, timnya sendiri dalam lima pertandingan di US Open Cup mendapatkan hasil dengan lebih baik dengan empat kali kemenenangan dan satu kali hasil kekalahan. Dilaga terakhirnya saat bermain di Major League Soccer, Sporting Kansas City mendapatkan kemenangan ketika bertandang ke markas Seattle Sounders dengan skor 1-2.

Dipertandingan tersebut pekan lalu, Sporting Kansas City yang bermain dengan menjalankan pertandingan tandang. Timnya meskipun timnya tampil dibawah tekanan, timnya tampil lebih efektif dalam 11 peluang yang timnya hasilkan berhasil dikonversikan dua gol, Sporting Kansas City hanya mendapatkan 39% dipertandingan tersebut.

Meskipun Houston Dynamo nampaknya lebih unggul, Kansas City tetap merupakan tim yang sulit untuk dikalahkan. Selain itu, pertandingan ini juga akan dilangsungkan di kandang Houston Dynamo, yang tentunya memberikan keuntungan bagi tuan rumah. Pelatih Houston Dynamo Ben Olsen pekan ini diprediksi akan menggunakan formasi dengan 4-3-3. Sedangkan pelatih Sporting Kansas City yakni Peter Vermes diperkirakan akan menggunakan kembali rancangan formasi dengan 4-3-3.

Jika melihat head-to-head kedua tim, Statistik dan head-to-head pertemuan antara Houston vs Kansas City sejauh ini keduanya baru melakukan 53 kali pertemuan, dimana Houston Dynamo sejauh ini telah memenangkan 19 pertemuan, sedangkan dari Sporting Kansas City mendapatkan 18 kali kemenangan dan 16 kali pertemuan kedua tim berakhir dengan hasil imbang.

Prediksi Houston vs Kansas City

Head To Head Houston vs Kansas City :

11/09/2022 Houston Dynamo 0-0 Sporting Kansas City
26/05/2022 Sporting Kansas City 2-1 Houston Dynamo
06/03/2022 Sporting Kansas City 1-0 Houston Dynamo
04/10/2021 Sporting Kansas City 4-2 Houston Dynamo
30/05/2021 Sporting Kansas City 3-2 Houston Dynamo

Lima Pertandingan Terakhir Houston Dynamo:

09/04/2023 Houston Dynamo 3-0 LA Galaxy
16/04/2023 New York RB 1-1 Houston Dynamo
23/04/2023 Houston Dynamo 1-0 Inter Miami
27/04/2023 Tampa Bay Rowdies 0-1 Houston Dynamo
07/05/2023 Houston Dynamo 0-0 Real Salt Lake

Lima Pertandingan Terakhir Sporting Kansas City:

16/04/2023 SJ Earthquakes 3-0 Sporting Kansas City
23/04/2023 New England 2-1 Sporting Kansas City
26/04/2023 Sporting Kansas City 3-0 Tulsa Athletic
30/04/2023 Sporting Kansas City 0-2 Montréal
08/05/2023 Seattle Sounders 1-2 Sporting Kansas City

Prediksi Susunan Pemain Houston vs Kansas City :

Houston Dynamo: Steve Clark, Micael, Ethan Bartlow, Daniel Steres, Franco Escobar, Artur, Adalberto Carrasquilla, Héctor Herrera, Iván Franco, Amine Bassi, Corey Baird.

Sporting Kansas City: Tim Melia, Dany Rosero, Andreu Fontàs, Jake Davis, Logan Ndenbe, Rémi Walter, Gadi Kinda, Erik Thommy, Johnny Russell, Dániel Sallói, Alan Pulido.

Prediksi Skor Houston vs Kansas City

Houston 2 – 1 Kansas City