Prediksi Skor Inggris U21 vs Israel U21 25 Juni 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Kualifikasi Euro U-21 Hari Ini, Lanjutan pertandingan kedua Babak Penyisihan fase Grub C Kualifikasi UEFA Euro U21 akan berlangsung laga duel pertemuan Inggris U21 yang akan menghadapi Israel U21, Pertandingan antara kedua tim akan di langsungkan hari Minggu, 25 Juni 2023 pada pukul 23:00 WIB berlangsung di Stadion Ramaz Shengelias Sakhelobis Stadioni (Kutaisi).

Prediksi Skor Inggris U21 vs Israel U21 25 Juni 2023

Kedaiprediksi.org – Pertandingan kedua di babak penyisihan Grup C kualifikasi Euro U21 akan menyaksikan sebuah duel menarik antara tim nasional Inggris U21 melawan Israel U21. Pertemuan ini akan menjadi momen krusial bagi kedua tim, karena hasil pertandingan akan mempengaruhi peluang mereka untuk maju ke babak selanjutnya. Kedua tim telah menunjukkan performa yang solid dalam pertandingan sebelumnya, sehingga pertarungan ini diprediksi akan berlangsung sengit.

Kedua tim saat ini tergabung di Grub C dan sedang bersaing dengan dua tim unggulan lainnya yakni Jerman U21 dan juga Republik Ceko U21. Saat ini Inggris U21 masih menjadi tim yang berada diurutan pertama dimana dalam satu laga perdananya meraih kemenangan, sedangkan Israel U21 sendiri berada diurutan ketiga dilaga perdananya meraih hasil seri. Head to head kedua tim aru melakukan pertemmuan sekali pada 11 Juni 2013 silam juga pada UEFA U21 Championship dimana secara mengejutkan Israel U21 memenangkan pertandingan dengan skor 1-0 atas Inggris U21.

Inggris U21, yang dikenal dengan tradisi sepak bola yang kuat, datang ke pertandingan ini dengan penuh keyakinan. Tim ini memiliki sejarah yang mengesankan dalam kompetisi tingkat U21, dan mereka memiliki skuad yang dipenuhi dengan pemain berbakat. Mereka juga datang dengan membawa modal kemenangan dipertandingan perdananya pekan lalu dimana timnya berhasil mengalahkan Republik Ceko U21 dengan skor menyakinkan 0-2 tanpa balas.

Dipertandingan tersebut, the Three Lions Inggris U21 yang menjalani pertandingan sebagai tim tandang, mereka sukses bermain dan tampil cemerlang dengan menguasai jalannya pertandingan dan mendapatkan presentase penguasaan bola mencapai 71% meskipun timnya tampil dihadapan para pendukung tuan rumah Republik Ceko U21. Inggris U21 juga unggul dalam perolehan peluang dengan mendapatkan 16 kali percobaan tembakan dan 4 kali sukses on target.

Kemenangan tersebut tentu menjadi motivasi dan membawa ambisi serta kepercayaan diri kuat untuk para punggawa Inggris U21 untuk menghadapi Israel U21 pekan ini. Pelatih Inggris U21 akan mengandalkan kombinasi antara pemain muda yang berpengalaman di level klub serta pemain yang telah mendapatkan pengalaman di level senior. Kemungkinan juru taktik Lee Carsley kembali akan mengusung rancangan formasi dengan pola 4-4-2.

Di sisi lain, Israel U21 tidak bisa dianggap remeh. Tim ini juga memiliki potensi yang besar dan memiliki ambisi untuk meraih hasil positif di kompetisi ini. Meskipun mungkin tidak sepopuler Inggris. Israel U21 telah menunjukkan kemajuan yang signifikan dalam beberapa tahun terakhir. Dan dipertandingan perdananya di penyisihan Grub C kemarin timnya sukses menahan imbang tim unggulan sekelas Jerman U21 dengan skor akhir 1-1.

Israel U21 yang dipertandingan tersebut menjalani pertandingan sebagai tim tandang, timnya memang kalah dari kualitas permainan juga mentalitas, namun timnya mampu bermain bertahan dan menaham imbang gempuran demi gempuran yang ditujukan kepada timnya dari Jerman U21. Israel U21 hanya memperoleh presentase penguasaan bola 22%, dengan peluang hanya 3 kali dan 2 kali yang sukses on target. Satu gol timnya tercipta pada menit ke-20 dari Dor David Turgeman.

Kini Israel U21 kembali akan difokuskan dengan pertandingan berat menghadapi tim favorite juara yakni Inggris U21 dengan akan menjalani pertandingan sebagai tim tandang, tentu mereka sesegera mungkin juga perlu mempersiapkan mentalitas kepercayaan diri karena mereka pekan ini akan tampil dibawah tekanan. Israel telah membangun tim yang solid dengan fokus pada permainan menyerang dan pertahanan yang kuat. Kemungkinan pelatih mereka Guy Luzon pekan ini kembali akan menyusun formasi 3-4-2-1 kembali.

Faktor-faktor lain yang perlu diperhatikan dalam pertandingan ini adalah kondisi fisik dan kebugaran pemain. Pertandingan di pertengahan musim bisa menjadi tantangan bagi kedua tim, dan manajer akan berusaha untuk memastikan bahwa para pemain mereka dalam kondisi prima. Kesiapan fisik dan taktik yang baik akan menjadi kunci kesuksesan dalam pertandingan ini. Inggris U21 akan berusaha mendominasi permainan melalui penguasaan bola dan serangan balik yang cepat. Di sisi lain, Israel U21 akan mencoba memanfaatkan momen dan menciptakan tekanan di pertahanan Inggris.

Prediksi Inggris U21 vs Israel U21

Head To Head Inggris U21 vs Israel U21:

11/06/13 Israel U21 1-0 Inggris U-21

Lima Pertandingan terakhir Inggris U21:

28/09/22 Inggris U-21 3-1 Jerman U21
26/03/23 Inggris U-21 4-0 Prancis U-21
29/03/23 Inggris U-21 1-2 Kroasia U21
10/06/23 Inggris U-21 0-2 Japan U22
22/06/23 Republik Ceko U21 0-2 Inggris U-21

Lima Pertandingan terakhir Israel U21:

19/11/22 Israel U21 1-1 Ukraine U21
24/03/23 Kroasia U21 0-0 Israel U21
28/03/23 SwissU21 2-1 Israel U21
16/06/23 Israel U21 0-2 Belgia U21
22/06/23 Jerman U21 1-1 Israel U21

Prediksi Susunan Pemain Inggris U21 vs Israel U21:

Inggris U21: James Trafford, Taylor Harwood-Bellis, Levi Colwill, James Garner, Max Aarons, Curtis Jones, Curtis Jones, Noni Madueke, Jacob Ramsey, Morgan Gibbs-White, Anthony Gordon.

Israel U21: Daniel Peretz, Gil Cohen, Omri Gandelman, Stav Lemkin, Ethane Azoulay, Eden Karzev, Karem Jaber, Roy Revivo, Oz Bilu, Oscar Gloukh, Dor Turgeman.

Prediksi Skor Inggris U21 vs Israel U21

Inggris U21 2 – 0 Israel U21