Prediksi Skor Internacional vs Juventude 15 Agustus 2024, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Brasil Internacional vs Juventude Hari Ini, akan melangsungkan Pertandingan Liga Serie A Brazil musim 2024/2025 Matchday ke-23 pada hari Kamis pekan ini, 15 Agustus 2024 juga terjadi duel pertandingan antara Internacional menghadapi Juventude. Pertemuan kedua tim akan dilangsungkan pada pukul 05:30 WIB di Stadion Estádio José Pinheiro Borda (Porto Alegre, Rio Grande do Sul).

Prediksi Skor Internacional vs Juventude 15 Agustus 2024

Kedaiprediksi.org – Prediksi Internacional vs Juventude, Liga Serie A Brasil akan menggelar pertandingan menarik di Matchday ke-23 antara Internacional dan Juventude. Duel ini akan berlangsung di kandang Internacional di Estádio José Pinheiro Borda, yang memiliki catatan kuat di hadapan pendukungnya. Internacional datang dengan hasil imbang 2-2 dalam laga terakhirnya melawan Athletico Paranaense, sementara Juventude meraih kemenangan penting 3-2 atas Botafogo. Duel pekan ini Internacional dan juga Juventude sama sama sedang berjuang untuk membawa timnya bisa menembus klasemen 10 besar sebelum akhir musim berakhir.

Internacional menjelang duel kali ini baru saja ditahan imbang dan gagal meraih kemenangan pada pertandingan terakhirnya saat bermain dipekan ke-22 di Estádio José Pinheiro Borda dengan skor akhir 2-2 pada 12 Agustus lalu saat menghadapi Paranaense. Dipertandingan tersebut Internacional unggul lebih dulu menit ke-12 dari Wesley Ribeiro, sebelum Paranaense menyamakan kedudukan menit ke-39 dari Joao Cruz. Paranaense berhasil mengembalikkan kedudukan pasca menciptakan gol dibabak kedua menit ke-50 dari Canobbio. Dan Internacional nyaris kalah, sebelum Wanderson menciptakan gol untuk menyamakan kedudukan menit ke 90+6.

Internacional sebagai tuan rumah, memiliki motivasi besar untuk kembali ke jalur kemenangan. Pertandingan melawan Juventude menjadi kesempatan bagi Internacional untuk memperbaiki catatan pertahanan mereka dan meraih tiga poin penting di hadapan pendukung sendiri. Saat ini, Internacional masih duduk diperingkat ke-15 klasemen Serie A Brasil dalam 17 pertandingan yang telah timnya mainkan mendapatkan lima menang, tujuh imbang dan lima kali kalah mengumpulkan 22 poin mengantongi 16 gol dan telah kebobolan 16 kali. Roger Machado sebagai pelatih Internacional saat ini kemungkinan akan kembali mengusung formasi dengan 4-2-3-1 menghadapi Juventude.

Dan jika melihat statistik performa penampilan Juventude yang dipertandingan terakhirnya pada 11 Agustus lalu sukses mengalahkan tim unggulan Botafogo dengan skor akhir 3-2 di kandang sendiri Estadio Alfredo Jaconi. Dibabak pertama Juventude berhasil unggul dua gol yang tercipta dari Danilo Boza menit ke-9 dan Ronie Carrillo menit ke 45+5. Dan dibabak kedua, timnya berhasl memperbesar keunggulan dari Marcelinho menit ke-48. Meski Botafogo mampu memperkecil kedudukan menciptakan dua gol. Juventude juga kalah dari ball possision hanya 41% menciptakan 14 kali tembakan.

Hasil tersebut memberi suntikan moral besar bagi tim asuhan Jair Ventura, yang membutuhkan poin demi menjaga posisi mereka di papan tengah klasemen. Saat ini Juventude berada diposisi lebih baik dibandingkan daripada Internacional. Dimana Juventude berada diurutan ke-12 dalam 20 pertandingan yang telah timnya mainkan mendapatkan enam kali menang, tujuh hasil imbang dan tujuh kali kekalahan mengumpulkan 25 poin mengantongi 24 gol dan telah kebobolan sebanyak 27 kali. Dan dalam pertandingan tandang melawan Internacional tentu menjadi tantangan tersendiri bagi Juventude.

Sejarah pertemuan antara Internacional dan Juventude menunjukkan persaingan yang cukup seimbang. Sejauh ini dilihat dari historis dan head to head riwayat pertemuan dari kedua tim sejauh ini diseluruh kompetisi telah terjadi sebanyak 58 kali pertemuan, dimana Internacional masih unggul dan mendominasi karena telah memenangkan 32 kali pertandingan, sedangkan Juventude sendiri mendapatkan 17 kali kemenangan dan 9 kali pertemuan dari keduanya berakhir imbang. Diperkirakan Interancional pekan ini belum bisa memainkan Santos Borré, Gabriel Mercado, Fernando, Ivan Quaresma dan Alan Patrick. Dan dari Juventude juga belum bisa memainkan Jean Carlos, Peixoto, João Lucas dan juga Caíque.

Prediksi Internacional vs Juventude

Head To Head Internacional vs Juventude:

14/07/24 Juventude 1-1 Internacional
11/07/24 Internacional 1-2 Juventude
26/03/24 Internacional 1-1 P Juventude
18/03/24 Juventude 0-0 Internacional
03/03/24 Juventude 1-2 Internacional

Lima Pertandingan Terakhir Internacional:

21/07/24 Botafogo 1-0 Internacional
24/07/24 Internacional 1-1 Rosario Central
28/07/24 Bahia 1-1 Internacional
05/08/24 Internacional 1-1 Palmeiras
12/08/24 Internacional 2-2 Athletico Paranaense

Lima Pertandingan Terakhir Juventude:

28/07/24 Juventude 1-2 Criciúma
02/08/24 Juventude 3-2 Fluminense
05/08/24 Corinthians 1-1 Juventude
08/08/24 Fluminense 2-2 Juventude
11/08/24 Juventude 3-2 Botafogo

Prediksi Susunan Line Up Pemain Internacional vs Juventude:

Internacional: Sergio Rochet, Gabriel Mercado, Robert Renan, Fabricio Bustos, Alexandro Bernabéi, Bruno Henrique, Bruno Gomes, Rafael Borré, Wesley, Gabriel Carvalho, Enner Valencia.

Juventude: Gabriel, Rodrigo Sam, Zé Marcos, Ewerthon, Lucas Freitas, Caíque Gonçalves, Jádson, Jean Carlos, Lucas Barbosa, Erick Farias, Ronie Carrillo.

Prediksi Skor Internacional vs Juventude

Internacional 1 – 1 Juventude