Prediksi Skor Lecce vs Lazio 21 Agustus 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Italia Hari Ini, Pertandingan kali ini akan terjadi bentrokan duel dipartai lain masih pada Liga Serie A Italia musim 2023/2024 Jornada pertama antara Lecce yang akan menjamu Lazio, Pertandingan akan di langsungkan hari Senin, 21 Agustus 2023 pada pukul 01:45 WIB berlangsung di Stadion Stadio Comunale Via del Mare (Lecce).

Prediksi Skor Lecce vs Lazio 21 Agustus 2023

Kedaiprediksi.org – Prediksi Lecce vs Lazio, Liga Serie A Italia musim 2023/2024 memasuki giornata pertama, di mana Lecce akan menjadi tuan rumah dan menjamu Lazio. Pertandingan ini dijadwalkan sebagai bagian dari pembukaan musim Serie A yang juga melakukan pertemuan dipartai lainnya pada pekan ini. Dalam pertandingan ini, Lecce akan mendapatkan kesempatan berharga untuk membuktikan diri mereka di panggung tertinggi Liga Italia. Melihat dari statistik dan head to head keseluruhan pertemuan antara Lecce menjamu Lazio telah bertemu sebanyak 26 kali, Lecce baru memetik 5 kemenangan, dan Lazio mendominasi dengan 15 kemenangan dan 5 laga berakhir imbang.

Lecce memasuki pertandingan ini dengan modal positif setelah meraih kemenangan di Putaran pertama Coppa Italia. Mereka berhasil mengalahkan Como dengan skor tipis 1-0, menunjukkan bahwa tim ini memiliki potensi dan tekad untuk meraih kesuksesan di kompetisi Liga Serie A Italia musim ini. Kemenangan tersebut tentu akan menjadi pendorong bagi Lecce saat mereka bersiap menghadapi lawan yang lebih tangguh sekelas Lazio, dalam pertandingan pembuka Liga Serie A Italia nanti.

Lecce tim besutan dari pelatih baru Roberto D’Aversa musim ini melihat timnya telah melakukan banyak transisi dengan mendatangkan beberapa pemain baru antara lain Youssef Maleh dari Fiorentina, Wladimiro Falcone dari Sampdoria, Marin Pongracic dari Wolfsburg, Nikola Krstovic dari Streda dan terakhir Mohamed Kaba Valenciennes. Dan melihat performa Lecce musim lalu tak mampu kompetitif dimana mereka finish diperingkat ke-16 Liga Serie A Italia dan nyaris terdegradasi. Dan Lecce akan berusaha bermain lebih baik lagi musim ini, dan dalam menghadapi Lazio nanti, Lecce kembali akan datang menggunakan formasi dengan 4-3-3.

Di sisi lain, Lazio datang ke pertandingan ini dengan hasil yang kurang mengesankan dalam uji coba pramusim mereka. Mereka harus menelan kekalahan 2-1 dari tim La Liga Spanyol, Girona. Meskipun uji coba pramusim bukan ukuran pasti tentang performa sebenarnya dalam kompetisi resmi, hasil tersebut bisa memberikan beberapa pelajaran berharga kepada Lazio tentang area di mana mereka perlu memperbaiki kinerja mereka sebelum memasuki kompetisi yang lebih ketat dan kompetitif seperti Liga Serie A.

Lazio musim ini juga melakukan banyak mendatangkan pemain baru antara lain Daichi Kamada dari Eintrach Frankfurt, Nicolò Rovella dari Juventus, Taty Castellanos dari New York City, Gustav Isaksen dari Midtjylland dan Matteo Cancellieri dari Hellas Verona. Melihat performa Lazio musim lalu mereka berhasil tampil superior meski gagal bersaing untuk mendapatkan scudetto dimana Lazio mampu finish diperingkat kedua Liga Serie A Italia, dan kini Lazio akan fokus ke musim baru dan pelatih mereka Maurizio Sarri kembali akan datang dengan menggunakan formasi dengan 4-3-3.

Lecce akan berusaha memberikan penampilan yang solid di depan pendukungnya sendiri. Mereka akan mencoba memanfaatkan keuntungan bermain di kandang untuk meraih hasil positif melawan tim kuat seperti Lazio. Roberto D’Aversa mengkonfirmasi bahwa timnya pekan ini tak diperkuat dua pilar pemain utamanya karena sedang mengalami cidera yakni Lorenzo Venuti dan juga Antonino Gallo. Melihat lima performa pertandingan yang diperoleh Lecce belakangan ini mendapatkan empat kali kemenangan dan satu kali kekalahan.

Lazio akan berupaya bangkit dari hasil uji coba pramusim yang kurang memuaskan. Mereka memiliki skuad yang berkualitas dengan pemain-pemain unggulan yang dapat membuat perbedaan dalam pertandingan ini. Maurizio Sarri sebagai juru taktik Lazio nanti, timnya juga tak diperkuat tiga pemain utamanya yakni Elseid Hysaj, Marcos Antônio dan Pedro. Dan melihat lima laga terakhirnya, Lazio mendapatkan hasil dengan perolehan tiga kali kemenangan dan dua kali kekalahan.

Prediksi Lecce vs Lazio

Head To Head Lecce vs Lazio :

13/05/23 Lazio 2-2 Lecce
04/01/23 Lecce 2-1 Lazio
08/07/20 Lecce 2-1 Lazio
10/11/19 Lazio 4-2 Lecce
22/04/12 Lazio1-1 Lecce

Lima Pertandingan Terakhir Lecce:

22/07/23 Lecce 11-1 Rovereto
26/07/23 Lecce 4-0 Calcio Padova
30/07/23 Cittadella 0-3 Lecce
07/08/23 Cadiz P 1-1 Lecce
14/08/23 Lecce 1-0 Como

Lima Pertandingan Terakhir Lazio:

23/07/23 Lazio 4-0 Triestina
26/07/23 Lazio 2-0 Bravo
04/08/23 Aston Villa 3-0 Lazio
07/08/23 Girona 2-1 Lazio
14/08/23 Latina 0-9 Lazio

Prediksi Susunan Pemain Lecce vs Lazio:

Lecce: Wladimiro Falcone, Marin Pongračić, Federico Baschirotto, Valentin Gendrey, Patrick Dorgu, Ylber Ramadani, Joan González, Hamza Rafia, Gabriel Strefezza, Lameck Banda, Pontus Almqvist.

Lazio: Ivan Provedel, Nicolò Casale, Alessio Romagnoli, Adam Marušić, Manuel Lazzari Daichi Kamada, Danilo Cataldi, Luis Alberto, Mattia Zaccagni, Felipe Anderson, Ciro Immobile.

Prediksi Skor Lecce vs Lazio

Lecce 1 – 3 Lazio