Prediksi Skor Liverpool vs Union Saint-Gilloise 6 Oktober 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Inggris Liverpool vs Union Saint-Gilloise Hari Ini, duel kali akan menyajikan bentrokan kembali pada pertandingan kedua bergulirnya di Fase Grub E UEFA Europa League 2023-2024 akan mempertemukan duel antara Liverpool menghadapi Union Saint-Gilloise akan di langsungkan hari Jumat, 06 Oktober 2023 pada pukul 02:00 WIB di Stadion Anfield (Liverpool).

Prediksi Skor Liverpool vs Union Saint-Gilloise 6 Oktober 2023

Kedaiprediksi.org – Prediksi Liverpool vs USG, Duel antara Liverpool dan Union Saint-Gilloise di UEFA Europa League 2023-2024 ini akan menjadi pertemuan perdana kedua tim, dan keduanya akan berusaha keras untuk meraih poin penting, dua tim papan atas yang bersaing sengit di Grup E bersama dengan Toulouse dan LASK Linz. Pertemuan ini menjanjikan aksi pertandingan yang mendebarkan, dengan kedua tim berjuang untuk meraih tiket ke babak selanjutnya. Liverpool akan menjalankan pertandingan sebagai tuan rumah dan Union Saint-Gilloise akan menjadi tim tandang. Liverpool menjadi tim yang paling diunggulkan di Grub ini.

Liverpool memulai kampanye mereka di Fase Grup E dengan gemilang, meraih kemenangan tandang 1-3 melawan LASK Linz dipertandingan pertamanya. Namun, di pertandingan terakhir English Premier League kemarin, Liverpool harus menelan kekalahan 2-1 dari Tottenham Hotspur. Meskipun hasil ini mungkin membuat beberapa pendukung merasa kecewa dengan keputusan wasit dipertandingan tersebut, Liverpool masih di atas angin dan akan berusaha untuk meraih kemenangan di pertandingan kandang mereka melawan Union Saint-Gilloise.

Dengan pemain-pemain berkualitas seperti Mohammed Salah, Diogo Jota, Alexis Mac Allister, Dominik Szoboszlai, Luis Díaz dan juga Darwin Nunez, Liverpool akan menjadi ancaman serius bagi lawan mereka. Melihat permainan mengecewakan Liverpool dipertandingan kontra Spurs kemarin, Liverppol hadir sebagai tim tandang, bermain bertahan dengan hanya mendapatkan presentase 36% dengan sebuah peluang tembakan 12 kali dan 4 kali on target, dan satu satunya gol The Reds Liverpool tercipta dari Cody Gakpo menit ke 45+4. Kekalahan tersebut membuat Liverpool turun ke peringkat 4 besar sementara EPL dari 7 pertandingan mengumpulkan 16 poin.

Pekan ini The Reds Liverpool kembali akan berjuang dikompetisi UEFA Europa League berusaha datang dengan misi untuk bangkit dan melupakan kegagalan dikompetisi domestik untuk menghadapi Union Saint-Gilloise nanti. Liverpool sendiri terlihat dari hasil dalam lima pertandingan terakhirnya belakangan ini mendapatkan perolehan dengan hasil empat kali kemenangan beruntun. Dan pelatih Liverpool Jürgen Klopp ketika menghadapi Union Saint-Gilloise nanti kembali akan menggunakan formasi 4-3-3 dan timnya tidak akan diperkuat oleh Thiago Alcântara dan juga Cody Gakpo karena sedang mengalami cidera.

Sementara itu, Union Saint-Gilloise telah mengalami perjalanan yang cukup beragam di fase grup ini. Mereka memulai dengan imbang 1-1 melawan Toulouse di pertandingan kandang pertama mereka, menunjukkan kemampuan mereka untuk bersaing di tingkat Eropa. Di Jupiler Pro League Belgia, mereka mencatatkan kemenangan 3-1 atas Charleroi dalam pertandingan terakhir. Hasil ini akan memberikan semangat tambahan kepada Union Saint-Gilloise saat mereka bersiap menghadapi Liverpool. Meskipun mereka menjadi tim tandang, mereka pasti memiliki keinginan kuat untuk mengatasi tantangan berat ini dan meraih hasil positif.

Union Saint Gilloise melihat permainannya ketika menghadapi Charleroi kemarin, timnya meski menjalankan laga tandang mereka berhasil mendominasi jalannya pertandingan dimana presentase penguasaan bola mencapai 60% dengan menciptakan peluang tembakan sebanyak 4 kali dan 3 kali on target, dan tiga gol timnya tercipta dari Ross Sykes menit ke 17, kemudian dari Christian Burgess dimenit ke 45 dan terakhir pada menit ke 45=4 dari Ross Sykes kembali. Kemenangan tersebut membuat USG kini bertengger diperingkat pertama dari 9 pertandingan Liga Belgia dengan mengoleksi 19 poin.

Dan jika melihat dalam debut lima hasil pertandingan terakhirnya yang diperoleh Union Saint-Gilloise belakangan ini mencatatkan hasil dengan tiga kali kemenangan, satu imbang dan satu kekalahan. Dan dalam menghadapi Liverpool nanti, tentu saja Union Saint-Gilloise perlu mempersiapkan mentalitas dan kepercayaan diri bahwa timnya menyadari pekan ini akan bermain dibawah tekanan. Dan pelatih Union Saint-Gilooise Alexander Blessin akan datang dengan menggunakan formasi 3-4-2-1, dan timnya tidak aakn memainkan satu pemain andalannya yakni Dennis Eckert Ayensa.

Liverpool akan berusaha bangkit dari kekalahan terakhir mereka dan memanfaatkan keunggulan bermain di Anfield. Di sisi lain, Union Saint-Gilloise datang dengan keyakinan setelah kemenangan mereka di liga domestik. Dan pekan ini duel Liverpool dan akan menghadapi Union Saint-Gilloise menjadi debut duel untuk pertemuan yang pertama kalinya sepanjang sejarah. Dan di Fase Grub E saat ini Liverpool masih mendominasi diurutan pertama dalam satu laga mengumpulkan tiga poin mengantongi tiga gol kebobolan satu gol, sedangkan USG berada diurutan ketiga dari satu laga mengoleksi satu poin satu gol dan kebobolan sekali.

Prediksi Liverpool vs USG

Head To Head Liverpool vs Union Saint-Gilloise :

Belum Pernah Bertemu

Lima Pertandingan Terakhir Liverpool:

16/09/23 Wolverhampton Wanderers 1-3 Liverpool
21/09/23 LASK Linz 1-3 Liverpool
24/09/23 Liverpool 3-1 West Ham United
28/09/23 Liverpool 3-1 Leicester City
30/09/23 Tottenham Hotspur 2-1 Liverpool

Lima Pertandingan Terakhir Union Saint-Gilloise:

16/09/23 Union Saint-Gilloise 0-2 Genk
21/09/23 Union Saint-Gilloise 1-1 Toulouse
24/09/23 Cercle Brugge 0-2 Union Saint-Gilloise
28/09/23 RWDM 2-3 Union Saint-Gilloise
01/10/23 Union Saint-Gilloise 3-1 Sporting Charleroi

Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Union Saint-Gilloise:

Liverpool: Alisson, Virgil van Dijk, Joël Matip, Joe Gomez, Andrew Robertson, Curtis Jones, Alexis Mac Allister, Dominik Szoboszlai, Luis Díaz, Mohamed Salah, Darwin Núñez.

Union Saint-Gilloise: Anthony Moris, Christian Burgess, Fedde Leysen, Ross Sykes, Guillaume François, Noah Sadiki, Charles Vanhoutte, Casper Terho, Cameron Puertas, Mathias Rasmussen, Kevin Rodriguez.

Prediksi Skor Liverpool vs Union Saint-Gilloise

Liverpool 3 – 0 Union Saint-Gilloise