Prediksi Skor Lugano vs Fenerbahce 24 Juli 2024, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Kualifikasi Liga Champions Lugano vs Fenerbahce Hari Ini, Pertandingan bergulirnya laga Babak kualifikasi UEFA Champions League leg pertama yang tak kalah seru dan menarik dimana akan dilangsungkan dipartai duel mempertemuan antara Lugano vs Fenerbahce akan di langsungkan hari Rabu, 23 Juli 2024 pada pukul 01:30 WIB di Stadion Stockhorn Arena (Thun).
Kedaiprediksi.org – Prediksi Lugano vs Fenerbahce, Lugano menjamu Fenerbahce pada hari Rabu untuk pertandingan babak kualifikasi ke-2 Liga Champions UEFA di Stockhorn Arena. Kedua belah pihak memainkan pertandingan pertama mereka di musim Eropa. Lugano yang akan berkesempatan memainkan peran sebagai tim tuan rumah pekan ini berharap dileg pertama timnya akan mampu mengamankan kemenangan untuk mempermudah perjalanan timnya dipertemuan leg kedua yang terjadi pada 31 Juli mendatang di markas Fenerbahce. Dan pekan ini juga akan menjadi pertandingan duel untuk yang pertama kalinya sepanjang sejarah dari kedua tim.
Lugano baru saja sukses memulai musim dikompetisi domestik Super Liga Swiss dalam pertandingan pembukaan awal musim yang terjadi pada 20 Juli lalu saat timnya memainkan peran sebagai tim tuan rumah berhasil meraih kemenangan dengan skor akhir 2-1 atas Grasshoppers. Dipertandingan tersebut, Lugano bermain di Stadio di Cornaredo sempat tertinggal lebih dulu dibabak pertama dari Grasshoppers menit ke-25. Namun, dibabak kedua Lugano berhasil mengembalikkan kedudukan dari Kacper Przybylko menit ke-61 dan Uran Bislimi menit ke 90+2.
Dalam pertandingan tersebut, Lugano juga berhasil mendominasi sepanjang permainan dengan ball possision mencapai 63% dan menciptakan peluang tembakan sebanyak 14 kali dan 7 on target. Kemenangan sementara membawa Lugano duduk diperingkat kedua klasemen Super Liga Swiss bersama Zurich. Di Champions League Lugano menjadi salah satu wakil dari Super Liga Turki musim ini setelah pencapaian terakhirnya terjadi pada babak kualifikasi Champions terakhir kali 1 Agustus 2021 silam dan Lugano kalah atas Shakhtar Donetsk dalam duel dua leg pertemuan dengan agregat skor akhir 5-1.
Sedangkan dari Fenerbahce sendiri sebelum menghadapi pertandingan ini, timnya datang juga dengan berbekal hasil kemenangan pada ajang pertandingan Pramusim Club Friendlies yang terjadi pada 19 Juli Minggu lalu ketika timnya memainkan peran sebagai tuan rumah melawan Hull City. Fenerbahce berhasil memenangkan laga dengan skor akhir 5-1. Dibabak kedua Fenerbahce unggul dengan skor 2-0, dua gol tersebut tercipta dari Edin Dzeko menit ke-38 dan Fred menit ke-44. Dan dibabak kedua, Edin Dzeko kembali menciptakan gol ketiga menit ke-46, dan Sebastian Szymanski menit ke-52 dan terakhir dari Mert Yandas menit ke-67.
Jika melihat pencapaian dari Fenerbahce musim lalu di UEFA Champions League, timnya terakhir kali bermain di Champions pada periode 2022 dan dipertandingan terakhirnya terjadi pada 28 Juli dileg kedua harus menelan kekalahan atas Dinamo Kiev dengan skor akhir 2-1 dalam duel dua leg pertemuan. Dan kini musim ini, Fenerbahce kembali menjadi salah satu wakil dari Super League Turki setelah musim lalu timnya berhasil finish sebagai runner up duduk diperingkat kedua dalam 38 pertandingan mengumpulkan 99 poin. Dan kembali merelakan trofi dipertahankan kembalai Galatasaray.
Prediksi Lugano vs Fenerbahce
Head To Head Lugano vs Fenerbahce:
Belum Pernah Bertemu
Lima Pertandingan Terakhir FC Lugano:
03-07-24 AC Bellinzona 1-5 FC Lugano
06-07-24 FC Lugano 0-1 FC Aarau
14-07-24 FC Lugano 3-1 Parma
17-07-24 FC Lugano vs Lugano II (BATAL)
20-07-24 FC Lugano 2-1 Grasshopper Club Zürich
Lima Pertandingan Terakhir Fenerbahce:
29-06-24 Fenerbahçe 2-1 Petrolul 52
07-07-24 Admira 1-1Fenerbahçe
11-07-24 Fenerbahçe 0-1 Hajduk Split
13-07-24 RC Strasbourg 0-4 Fenerbahçe
19-07-24 Fenerbahçe 5-1 Hull City
Prediksi Susunan Line Up Pemain Lugano vs Fenerbahce:
Lugano: Amir Saipi, Ayman El Wafi, Lukas Mai, Zachary Brault-Guillard, Milton Valenzuela, Mohamed Belhadj Mahmoud, Ousmane Doumbia, Uran Bislimi, Yanis Cimignani, Mattia Bottani, Ignacio Aliseda.
Fenerbahce: Dominik Livakovic, Rodrigo Becão, Çağlar Söyüncü, Bright Osayi-Samuel, Ferdi Kadıoğlu, Sebastian Szymanski, Fred, Joshua King, Dusan Tadic, Edin Dzeko, Cengiz Ünder.
Prediksi Skor Lugano vs Fenerbahce
Lugano 1 – 2 Fenerbahce