Prediksi Skor Manchester United vs Arsenal 9 Maret 2025, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga Primer Inggris Manchester United vs Arsenal Hari Ini, akan terjadi duel pertandingan kembali akan berlanjut pada Gameweek Matchday ke-28 English Premier League musim 2024/2025 dipartai lainnya mempertemukan Big Match antara Manchester United yang akan menghadapi Arsenal, Pertandingan antara kedua tim akan di langsungkan hari Minggu, 09 Maret 2025 pada pukul 23:30 WIB berlangsung di Stadion Old Trafford (Manchester).

Prediksi Skor Manchester United vs Arsenal 9 Maret 2025

Kedaiprediksi.org – Prediksi Manchester United vs Arsenal, Dengan posisi di Liga Champions Eropa musim depan yang sudah hampir di depan mata, Arsenal berupaya menambah tiga poin lagi untuk berupaya memperoleh poin Liga Primer Inggris untuk memperkecil jarak poin dengan Liverpool dimana mereka pada hari Minggu akan melangsungkan bentrrokan di Old Trafford melawan Manchester United, yang bertujuan untuk mengakhiri musim dengan dan bisa berada di 10 besar. Mancester United akan memainkan duel kali ini sebagai tuan rumah, dan Setan Merah saat ini masih berada diposisi ke-14. Sedangkan Arsenal berada diperingkat kedua.

Pertemuan terakhir pada pertandingan Liga Primer Inggris sebelumnya antara kedua tim memperlihatkan Arsenal menang 2-0 di Stadion Emirates pada bulan Desember 2024 dipertemuan pertama. Jurriën Timber membuka skor untuk The Gunners pada menit ke-54. William Saliba juga mencetak gol menit ke-73. Akan tetapi pertemuan terakhir kedua tim terjadi di Putaran ketiga FA Cup Inggris pada 12 Januari lalu Arsenal kalah lewat drama adu penalti dengan agregat skor akhir 3-5 dan diwaktu normal laga memang berakhir 1-1. Head to head keduanya berlangsung 203 kali, Manchester United meraih 86 kemenangan, dan Arsenal meraih 71 kemenangan serta 46 laga berakhir seri.

Menjelang duel kali ini, Manchester United datang membawa bekal hasil seri dipertandingan terakhirnya pada leg pertama Babak 16 Besar UEFA Europa League pada 7 Maret lalu dengan skor akhir 1-1 saat bertandang ke Reale Arena markas dari Real Sociedad. Kedua tim menciptakan gol dibabak kedua, Manchester United unggul lebih dulu menit ke-57 dari gol Joshua Zirkzee. Dan Real Sociedad menyamakan kedudukan menit ke-70 dari Penalti Mikel Oyarzabal. Namun, Setan Merah berhasil memetik kemenangan dilaga terakhirnya di EPL pada 27 Februari lalu dengan skor akhir 3-2 atas Ipswich Town.

Manchester United saat ini berada diposisi belum aman, mereka berada diperingkat ke-14 sementara Liga Inggris dalam 27 pertandingan yang timnya mainkan memperoleh 9 kali kemenangan, 6 kali hasil imbang dan 12 kekalahan dengan mengumpulkan 33 poin mengoleksi 33 gol dan telah kebobolan 39 kali. Manchester United sejauh ini telah memainkan 14 pertandingan kandang dengan 6 kali menang, 1 seri dan 7 kekalahan. Ruben Amorin sebagai juru taktik, kembali pekan ini akan menerapkan formasi 3-4-3 dan belum bisa memainkan Maguire, Ugarte, Heaton, Bayindir, Evans, Mount, Dorgu, Mainoo, Shaw, Dialo dan Lisandro Martinez.

Sementara dari Arsenal datang dengan bermodalkan kemenangan pada pertandingan terakhirnya di leg pertama Babak 16 Besar UEFA Champions League pada 5 Maret lalu saat melakoni pertandingan tandang ke Philips Stadion markas dari PSV Endhoven dengan skor menyakinkan 1-7. Arsenal dibabak pertama menciptakan tiga gol dari Jurrien Timber 18, Nwaneri 21, Merino 31. Dan dibabak kedua Odegaard menit ke-47 dan 73, Trossard 48, dan Calafiori 85. Arsenal dilaga terakhirnya di EPL hanya memetik hasil seri denganskor 0-0 atas Nottingham Forest pada 27 Februari lalu.

Satu poin membuat Arsenal kini terpaut poin cukup jauh dengan Liverpool sebagai pemuncak klasemen dengan 13 poin dan satu pertandingan. Arsenal berada diposisi kedua dari 27 pertandingan berhasil memetik 15 kali kemenangan, 9 kali hasil imbang dan 3 kali menelan kekalahan mengumpulkan 54 poin mengoleksi 51 gol dan telah kebobolan 23 kali. Arsenal telah memainkan 14 laga tandang dengan 7 kali menang, 5 seri dan 2 kekalahan. Mikel Arteta sebaga pelatih kembali akan mengusung formasi 4-3-3 pekan ini. Namun, ia belum bisa memastikan Gabriel Martinelli, Bukayo Saka, Takehiro Tomiyasu, Kai Havertz, dan Gabriel Jesus untuk tampil.

Prediksi Manchester United vs Arsenal

Head To Head Manchester United vs Arsenal:

12/01/25 Arsenal 1-1 P Manchester United
05/12/24 Arsenal 2-0 Manchester United
28/07/24 Arsenal 2-1 P Manchester United
12/05/24 Manchester United 0-1 Arsenal
03/09/23 Arsenal 3-1 Manchester United

Lima Pertandingan Terakhir Manchester United:

16/02/25 Tottenham Hotspur 1-0 Manchester United
22/02/25 Everton 2-2 Manchester United
27/02/25 Manchester United 3-2 Ipswich Town
02/03/25 Manchester United 1-1 P Fulham
07/03/25 Real Sociedad 1-1 Manchester United

Lima Pertandingan Terakhir Arsenal:

06/02/25 Newcastle United 2-0 Arsenal
15/02/25 Leicester City 0-2 Arsenal
22/02/25 Arsenal 0-1 West Ham United
27/02/25 Nottingham Forest 0-0 Arsenal
05/03/25 PSV 1-7 Arsenal

Prediksi Susunan Line Up Pemain Manchester United vs Arsenal:

Manchester United: André Onana, Matthijs de Ligt, Noussair Mazraoui, Leny Yoro, Casemiro, Bruno Fernandes, Diogo Dalot, Patrick Dorgu, Alejandro Garnacho, Joshua Zirkzee, Rasmus Højlund.

Arsenal: David Raya, William Saliba, Gabriel Magalhães, Jurrien Timber, Riccardo Calafiori, Thomas Partey, Martin Ødegaard, Declan Rice, Ethan Nwaneri, Leandro Trossard, Mikel Merino.

Prediksi Skor Manchester United vs Arsenal

Manchester United 1 – 2 Arsenal