Prediksi Skor New England vs Orlando City 14 Juli 2024, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Liga MLS New England vs Orlando City Hari Ini, Pertandingan lainnya di Major League Soccer Amerika Serikat musim 2024 juga akan berlangsung akhir pekan ini terjadi duel dua antara New England vs Orlando City dilangsungkan pada hari Minggu, 14 Juli 2024 pada pukul 06:30 WIB di Stadion Gillette Stadium (Foxborough, Massachusetts).

Prediksi Skor New England vs Orlando City 14 Juli 2024

Kedaiprediksi.org – Pertandingan seru akan tersaji di Major League Soccer Amerika Serikat musim 2024 saat New England Revolution menghadapi Orlando City SC pada Minggu akhir pekan ini. Kedua tim ini memiliki sejarah persaingan yang cukup ketat di MLS. Saat ini, New England masih berjuang untuk bisa menembus klasemen 10 besar. Dan saat ini, timnya masih duduk diperingkat ke-12. Sedangkan, Orlando City sendiri saat ini sedang berjuang dengan duduk diperingkat ke-7. New England pekan ini akan memainakn peran sebagai tim tuan rumah bermain di Stadion Gillette dan Orlando City memainkan peran sebagai tim tandang.

Dalam beberapa musim terakhir, New England Revolution dan Orlando City SC telah bertemu beberapa kali di berbagai kompetisi. Melihat pertemuan terakhir dari kedua tim terjadi pada Club Friendlies pada 11 Februari lalu dimana Orlando City berhasil menang dengan skor 3-1 atas New England. Dan secara keseluruhan kedua tim telah melakukan pertemuan sebanyak 22 kali, dimana New England masih mendominasi dengan sembilan kali mendapatkan kemenangan, sedangkan dari Orlando City baru memetik enam kali kemenangan, dan tujuh pertemuan dari kedua tim berakhir dengan hasil seri.

New England terlihat pada lima pertandingan terakhirnya belakangan ini mendapatkan tiga kemenangan dan dua kekalahan. Dan jelang laga ini, New England datang dengan berbekal hasil minor kekalahan saat menghadapi Seattle Sounders. New England yang bermain sebagai tim tandang kalah dengan skor akhir 2-0 padad 7 Juli lalu di Lumen Field. Dipertandingan tersebut, New England tak mampu membalaskan gol yang diciptakan dari Seattle Sounders oleh Jordan Morris menit ke-15 dan Albert Rusnak menit ke-81. New England bermain hanya mendapatkan 43% ball possision menciptakan 12 kali tembakan dadn 4 on target.

Kekalahan membuat New England saat ini masih bertengger diperingkat ke-12 sementara klasemen sementara Liga MLS dalam 20 pertandingan berhasil mendapatkan tujuh kali kemenangan, satu imbang dan dua belas kekalahan mengumpulkan 22 poin mengantongi 20 gol dan kebobolan 38 kali. New England sejauh ini telah memainkan pertandingan kandang sebanyak 11 kali dengan hasil empat menang, satu seri dan enam kekalahan. Caleb Porter sebagai pelatih New England kembali akan menurunkan formasi dengan 4-3-3 dan belum bisa memainkan Borrero, Lima, Kaye, Boateng, Carles Gil, Milner, Chancalay dan Nacho Gil.

Dan dari Orlando City terlihat pada lima pertandingan terakhirnya juga mendapatkan tiga kali menang, sekali imbang dan sekali kekalahan. Dan Orlando City akan memanfaatkan kekalahan New England untuk memperpanjang kemenangan yang timnya raih dilaga terakhirnya pada 7 Juli lalu saat menjadi tuan rumah di Inter&Co Stadium dengan skor telak 5-0 atas DC United. Orlando City berhasil menciptakan tiga gol dibabak pertama dari Martin Ojeda 19, Robin Jansson menit 23 dan Ivan Angulo menit 42. Dan dibabak kedua, Orlando City menciptakan gol dari Facundo Torres 74 dan terakhir dari Ramiro Enrique menit 85.

Kemenangan dan tiga poin, Orlando City saat ini masih berjuang untuk bisa membawa timnya bisa masuk lima besar. Dan saat ini timnya masih duduk diperingkat ke tujuh dalam 22 pertandingan yang timnya jalankan mendapatkan tujuh kemenangan, enam kali hasil imbang dan sembilan kekalahan mengumpulkan 27 poin mengantongi 32 gol dan kebobolan 36 kali. Orlando City telah memainkan laga tandang sebanyak 11 kali dengan hasil empat kemenangan, tiga imbang dan empat kekalahan. Orlando City belum bisa memainkan Mason Stajduhar, Michael Halliday, dan Tahir Reid-Brown. Óscar Pareja akan menurunkan formasi 4-4-2.

Prediksi New England vs Orlando City

Head To Head New England vs Orlando City :

11-02-24 Orlando City 3-1 New England
08-10-23 Orlando City 3-2 New England
18-06-23 New England 3-1 Orlando City
19-02-23 Orlando City 1-2 New England
07-08-22 Orlando City 0-3 New England

Lima Pertandingan Terakhir New England:

16-06-24 New England 3-2 Whitecaps
23-06-24 Cincinnati 1-2 New England
30-06-24 New England 1-5 Columbus Crew
04-07-24 New England 2-1Atlanta United
07-07-24 Seattle Sounders 2-0 New England

Lima Pertandingan Terakhir Orlando City:

20-06-24 Charlotte 2-2 Orlando City
23-06-24 Orlando City 4-2 Chicago Fire
29-06-24 New York City 4-2 Orlando City
04-07-24 Toronto FC1-2 Orlando City
07-07-24 Orlando City 5-0 DC United

Prediksi Susunan Line Up Pemain New England vs Orlando City:

New England: Aljaz Ivacic, Dave Romney, Xavier Arreaga, Brandon Bye, DeJuan Jones, Ian Harkes, Matt Polster, Esmir Bajraktarević, Noel Buck, Jack Panayotou, Giacomo Vrioni.

Orlando City: Pedro Gallese, Rodrigo Schlegel, Robin Jansson, Dagur Dan Thórhallsson, Kyle Smith, César Araújo, Wilder Cartagena, Facundo Torres, Iván Angulo, Martín Ojeda, Duncan McGuire.

Prediksi Skor New England vs Orlando City

New England 1 – 1 Orlando City