Prediksi Skor Stuttgart vs Borussia Dortmund 11 November 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Stuttgart vs Borussia Dortmund Hari Ini, akan terjadi pertandingan duel kembali terjadi pada Matchday ke-11 Kompetisi Bundesliga Jerman musim 2023/2024 kembali dibuka dengan akan berlangsungnya antara Stuttgart menghadapi Borussia Dortmund akan di langsungkan pada hari Sabtu, 11 November 2023 pada pukul 21:30 WIB di Stadion MHP Arena (Stuttgart).

Prediksi Skor Stuttgart vs Borussia Dortmund 11 November 2023

Kedaiprediksi.org – Prediksi Stuttgart vs Dortmund, Kompetisi Bundesliga Jerman musim 2023/2024 kembali memunculkan pertandingan seru antara Stuttgart dan Borussia Dortmund pada Matchday ke-11. Duel ini akan digelar pada Sabtu akhir pekan mendatang di Stadion MHP Arena yang merupakan markas dari Stuttgart. Pertarungan antara kedua tim ini memperlihatkan persaingan ketat di papan atas Bundesliga, di mana Stuttgart sebagai tuan rumah berusaha bangkit setelah kekalahan mereka dalam pertandingan sebelumnya. Sedangkan, Borussia Dortmund akan menjlani laga tandang berusaha untuk mempertahankan kemenangannya.

Stuttgart datang ke pertandingan ini setelah hasil yang kurang memuaskan pada pekan ke-10 Bundesliga Jerman. Mereka harus menerima kekalahan 2-0 saat bermain tandang melawan tim promosi Heidenheim. Kekalahan ini tentu saja menjadi cambuk bagi tim tuan rumah untuk tampil lebih kuat di hadapan pendukungnya. Dipertandingan tersebut kekalahan mengejutkan atas Heidenheim tentu saja membuat Stuttgart terpukul. Dilaga tersebut, Stuttgart menjadi tim tandang meski akhirnya kalah, dari segi permainan dan penguasaan bola timnya mendominasi dengan 69% dan menciptakan 17 tembakan dan 2 on target.

Di sisi lain, Borussia Dortmund datang dengan semangat menggebu setelah meraih kemenangan gemilang dalam pertandingan Liga Champions melawan Newcastle United. Mereka berhasil menutup pertandingan sebagai tuan rumah dengan skor akhir 2-0, memberikan kepercayaan diri yang besar kepada tim asuhan mereka. Dipertandingan tersebut, Dortmund menjadi tuan rumah dari permainan memang kalah dengan hanya mendapatkan presentase 465 dan menciptakan 17 tembakan dan 8 on target, dua gol timnya tercipta dari Niclas Füllkrug dan Julian Brandt. Dortmund memang dilaga terakhirnya di Bundesliga menelan kekalahan dikandang sendiri 0-4 atas Munchen.

Stuttgart meskipun harus menghadapi kekalahan pada pertandingan terakhir, memiliki potensi besar. Tim ini telah menunjukkan performa yang impresif sepanjang musim ini. Dengan beberapa penampilan yang solid, mereka masih berada di lima besar Bundesliga, memberikan perlawanan yang kuat kepada lawan-lawannya. Lebih tepatnya Stuttgart ditabel klasemen sementara duduk diperingkat ke-3 dalam 10 pertandingan memetik 7 kali kemenangan dan 3 kali menelan kekalahan mengoleksi 21 poin dan mengantongi 27 gol kebobolan 13 kali. Stuttgart berada dipapan atas bersaing dengan Munchen dan Leverkusen.

Sementara itu, Borussia Dortmund, dengan keunggulan hasil dari kompetisi Eropa, membawa semangat tinggi dalam pertandingan kali ini. Mereka telah menunjukkan kekuatan tim yang solid dengan kemenangan-kemenangan yang mengesankan. Dan Borussia Dortmund sendiri pada tabel klasemen sementar Bundesliga Jerman berada diposisi ke empat tepat dibawah Stuttgart, dalam 10 pertandingan yang Dortmund hadapi, Dortmund mengoleksi poin yang sama dengan 21 poi. Borussia Dortmund memetik 6 kali kemenangan, 3 perolehan hasil imbang dan 1 kali menelan kekalahan mengoleksi 20 gol kebobolan 15 kali.

Stuttgart akan berusaha memanfaatkan keunggulan bermain di kandang sendiri untuk memperbaiki catatan buruk terakhir mereka. Namun, Borussia Dortmund sebagai tim tamu tidak akan tinggal diam. Stuttgart jika melihat hasil yang diperoleh dari kedua tim belakangan ini memetik hasil dengan tiga kemenangan dan dua kekalahan. Sedangkan, Borussia Dortmund sendiri memetik perolehan hasil dengan tiga kali kemenangan, satu hasil imbang dan satu kali menelan kekalahan. Stuttgart pekan ini akan datang dengan menurunkan formasi 4-2-3-1, sedangkan Borussia Dortmund akan datang dengan menggunakan formasi 4-2-3-1.

Strategi permainan dari kedua pelatih akan memainkan peran penting dalam jalannya pertandingan. Stuttgart akan mencoba memanfaatkan kelemahan lawan, sementara Dortmund akan mengandalkan kecepatan dan ketajaman serangan mereka. Pelatih Stuttgart Sebastian Hoeneß pekan ini tak akan memainkan Nikolas Nartey, Serhou Guirassy dan juga Pascal Stenzel. Sedangkan pelatih Borussia Dortmund Edin Terzić akan datang dengan juga tidak diperkuat oleh Julien Duranville dan juga Emre Can.

Prediksi Stuttgart vs Borussia Dortmund

Head to head Stuttgart vs Borussia Dortmund:

15/04/23 Stuttgart 3-3 Borussia Dortmund
22/10/22 Borussia Dortmund 5-0 Stuttgart
09/04/22 Stuttgart 0-2 Borussia Dortmund
20/11/21 Borussia Dortmund 2-1 Stuttgart
10/04/21 Stuttgart 2-3 Borussia Dortmund

Lima Pertandingan Terakhir Stuttgart:

12/10/23 Stuttgart 5-1 Wehen Wiesbaden
21/10/23 Union Berlin 0-3 Stuttgart
28/10/23 Stuttgart 2-3 Hoffenheim
01/11/23 Stuttgart 1-0 Union Berlin
05/11/23 Heidenheim 2-0 Stuttgart

Lima Pertandingan Terakhir Borussia Dortmund:

26/10/23 Newcastle United 0-1 Borussia Dortmund
29/10/23 Eintracht Frankfurt 3-3 Borussia Dortmund
02/11/23 Borussia Dortmund 1-0 Hoffenheim
05/11/23 Borussia Dortmund 0-4 Bayern Munchen
08/11/23 Borussia Dortmund 2-0 Newcastle United

Prediksi Susunan Line Up Pemain Stuttgart vs Borussia Dortmund:

Stuttgart: Alexander Nübel, Waldemar Anton, Dan-Axel Zagadou, Anthony Rouault, Hiroki Ito, Angelo Stiller, Atakan Karazor, Enzo Millot, Silas Katompa Mvumpa, Chris Führich, Deniz Undav.

Borussia Dortmund: Gregor Kobel, Mats Hummels, Nico Schlotterbeck, Julian Ryerson, Ramy Bensebaini, Felix Nmecha, Marcel Sabitzer, Donyell Malen, Marco Reus, Julian Brandt, Niclas Füllkrug.

Prediksi Skor Stuttgart vs Borussia Dortmund

Stuttgart 1 – 2 Borussia Dortmund