Prediksi Skor Uzbekistan vs Indonesia 28 September 2023, Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Bola Asian Games 2023 Uzbekistan vs Indonesia Hari Ini, Pertandingan duel bergulirnya pertandingan di babak 16 besar Asian Games 2023 akan berlangsung laga mempertemukan antara Uzbekistan U-24 menghadapi Indonesia U-24 akan di langsungkan hari Kamis, 28 September 2023 pada pukul 15:30 WIB di Stadion Shangcheng Sports Center Stadium (Hangzhou).
Kedaiprediksi.org – Prediksi Uzbekistan vs Indonesia, Stadion Shangcheng Sports Center Stadium, Hangzhou akan menjadi saksi bentrokan duel untuk pertemuan yang pertama kalinya antara timnas Uzbekistan U24 menghadapi timnas Indonesia U24. kedua tim akan bersaing untuk melaju ke babak selanjutnya dalam turnamen prestisius ini ke babak 16 Besar Asian Games 2023. Duel kali ini tentu saja begitu pentin kedua tim karena kemenangan akan sangat berarti membawa perjuangan timnya lebih lanjut. Uzbekistan secara statistik lebih baik daripada Indonesia. Namun, hal tersebut bukan menjadi tolak ukur hasil akhir pada pertemuan kali ini.
Uzbekistan merupakan lawan yang perlu diperhitungkan oleh squad Indra Sjafrei nantinya. pasalnya Uzbekistan berhasil lolos ke babak 16 besar dengan predikat sebagai juara Grub sebelumnya. Difase penyisihan Grub C timnya berhasil mengemas poin sempuran yakni 6 poin dari 2 pertandingan yang timnya jalankan selalu meraih kemenangan dengan 3 gol dan 1 kebobolan. Dalam dua pertandingan yang dijalani Uzbekistan terjadi ketika dua kali menghadapi Hongkong dengan dua kali kemenangan. Dipertemuan pertama terjadi pada 22 September Uzbekistan menang 0-1, dan dipertemuan kedua terjadi pada 25 September Uzbekistan kembali menang 2-1 atas HongKong.
Indonesia sendiri berhasil melaju lolos ke babak 16 besar setelah melakonu partai duel di penyisihan Grub F Asian Games 2023. Dimana Indonesia hanya finish diperingkat ketiga Grub F dibawah Korea Utara dan juga Krgyzstan. Indonesia dalam tiga pertandingan yang telah dijalankan mendapatkan 1 kemenangan dan 2 kali menelan kekalahan mengumpulkan 3 poin dan 2 gol serta kebobolan 2 kali. Dipertandingan dua laga terakhir Indonesia selalu menelan kekalahan beruntun ketika menghadapi Chinese Taipei dengan skor 1-0 pada 21 September, dan pada 24 September kalah atas Korea Utara 1-0.
Indonesia sendiri harus mendapatkan ujian berat pekan ini, meski Indonesia finish diperingkat ketiga terbaik dalam klasemen Indonesia dari semua Grub yang bersaing menjadi tim yang berhasil menduduki posisi pertama diperingkat ketiga di Grub A,B,C,D,E dan F. Tim besutan pelatih Indra Sjafri saat ini tengah mempersiapkan statistik penampilan kekuatan timnya untuk bisa bangkit dari kekalahan pasca dalam dua pertandingan selalu gagal untuk memenuhi ekspektasi dan harapan para pendukung Garuda Muda.
Pertandingan antara Uzbekistan U-24 dan Indonesia U-24 di babak 16 besar Asian Games 2023 adalah salah satu momen yang paling dinantikan dalam turnamen ini. Kedua tim akan berjuang keras untuk meraih kemenangan dan melangkah ke babak selanjutnya. Uzbekistan sendiri sebelumnya gagal untuk melangsungkan pertandingan dengan dibatalkannya laga ketika timnya seharusnya menghadapi Syria pada 25 September kemarin. Dan pelatih Uzbekistan besutan dari manager Timur Kapadze menekankan kepada para pemainnya ketika menghadapi Indonesia mendatan timnya kembali akan mengusung formasi dengan 4-3-3. Sedangkan dari pelatih timnas Indonesia sendiri, yakni Indra Sjafre diyakini ia kemungkinan juga akan datang dengan mengusung formasi 4-2-3-1 menghadapi unggulan sekelas Uzbekistan nanti.
Indonesia setelah tak mampu menciptakan gol di dua pertandingan terakhirnya di fase Grub F ketika menghadapi Krgyzsta dan menghadapi China Taipei, Indra Sjafri mendatangkan pemain baru untuk memperkuat lini serng timnas Indonesia yang didua pekan tak mampu membuktikan kualitas permainannya, diman Coach Indra Sjafri membawa peman Sananta pemain persis Solo untuk mengatasi tumpulnya lini serang garuda Muda dilaga sebelumnya. Laga pekan ini akan menjadi ujian berat dari kedua tim. Melihat dari keduanya dari sisi rangking, Uzbekistan berada diperingkat 75, sedangkan dari Indonesia sendiri saat ini masih berada pada peringkat 147.
Prediksi Uzbekistan vs Indonesia
Head To Head Uzbekistan vs Indonesia :
Belum Pernah Bertemu
Lima Pertandingan terakhir Uzbekistan:
12/09/23 Uzbekistan 1-0 IR Iran
20/09/23 Uzbekistan vs Afghanistan (BATAL)
22/09/23 Hong Kong, China 0-1 Uzbekistan
25/09/23 Uzbekistan 2-1 Hong Kong, China
25/09/23 Uzbekistan vs Syria (BATAL)
Lima Pertandingan Terakhir Indonesia:
09/09/23 Indonesia 9-0 Chinese Taipei
12/09/23 Turkmenistan 0-2 Indonesia
19/09/23 Indonesia 2-0 Kyrgyz Republic
21/09/23 Chinese Taipei 1-0 Indonesia
24/09/23 Korea DPR 1-0 Indonesia
Prediksi Susunan Line Up Pemain Uzbekistan vs Indonesia:
Uzbekistan: Khamidullo Abdunabiev, Alibek Davronov, Bekhzod Shamsiev, Eldorbek Begimov, Makhmud Makhamadzhonov, Ibragim Ibragimov, Sherzod Esanov, Asadbek Rakhimjonov, Alisher Odilov, Ulugbek Khoshimov, Khozhimat Erkinov.
Indonesia: Ernando Ari, Dewangga Santosa, Rizky Ridho, Taufany Muslihuddin, Andy Setyo Nugroho, Rachmat Irianto, Dony Tri Pamungkas, Egy Maulana Vikri, Ramai Rumakiek, Syahrian Abimanyu, Robi Darwis.
Prediksi Skor Uzbekistan vs Indonesia
Uzbekistan 1 – 1 Indonesia