Prediksi Sporting Braga vs Santa Clara 15 Mei 2023 , Jadwal Pertandingan Dan Prediksi Skor Liga Portugal Hari Ini, Duel laga di pertandingan duel Matchday ke-32 Liga Primeira Portugal musim 2022-2023 ini akan mempertemukan duel antara Sporting Braga vs Santa Clara, Pertandingan kedua tim akan di langsungkan pada hari Senin, 15 Mei 2023 pada pukul 00:00 WIB di Stadion Estádio Municipal de Braga (Braga).

Kedaiprediksi.org – Pertandingan Liga Primeira Portugal antara Sporting Braga dan Santa Clara dijamin akan menjadi laga yang menarik untuk disaksikan. Kedua tim memiliki kualitas dan potensi untuk memenangkan pertandingan pertemuan pekan ini. SPorting Braga yang akan mendapatkan giliran untuk menjalankan laga sebagai tim tuan rumah dilihat dari reputasi tim lebih diunggulkan untuk memenangkan pertandingan.

Sporting Braga dilaga tersebut tampil dengan menyandang sebagai tim tuan rumah, mereka membawa modal hasil minor dimana dalam pertandingan tandangnya pekan lalu menghadapi Benfica kalah dengan skor tipis 1-0. Satu gol semata wayang dari Rafa Silva memupuskan harapan Sporting Braga untuk membawa pulang 1 poin. Dilaga tersebut Braga juga hanya mendapatkan perolehan presentase bola hanya dengan 41% dan peluang ancaman hanya 5 kali.

Sporting Braga saat ini dipapan klasemen Liga Portugal masih duduk pada peringkat ketiga dalam 31 pertandingan musim ini mengoleksi 71 poin. Dalam debut lima pertandingan terakhirnya timnya memperoleh hasil dengan catatan tiga kali kemenangan, satu kali hasil imbang, dan satu kali kekalahan. Pelatih Sporting Braga saat ini Artur Jorge akan kembali mengandalkan pola formasi dengan 4-4-2.

Sporting Braga akan mengandalkan pemain kunci yang saat ini menjadi pemain top skor dari timnya yakni Ricardo Horta dalam serangan dan finishing untuk menghadapi Santa Clara pekan ini. Santa Clara juga adalah tim yang patut diwaspadai. Meskipun Mereka telah menunjukkan performa yang belum juga konsisten dan mampu menghadapi lawan-lawan tangguh di Liga Primeira.

Santa Clara jelang menghadapi Sporting Braga pekan ini timnya datang dengan berbekal hasil torehan buruk dipertandingan terakhirnya timnya berhasil membawa kemenangan dramatis dengan skor 3-2 saat bermain dimarkasnya sendiri ketika menghadapi Gil Vicente. Santa Clara berhasil mendapatkan perolehan presentase penguasaan bola dengan hnaya 35%, dan menciptakan tiga gol dari Ygor Nogueira, Andriano dan Matheus Babi.

Santa Clara yang berhasil mengamankan tiga poin dimarkas sendiri pada pekan lalu timnya masih juga berkutat di zona degradasi dengan masih menyandang sebagai tim juru kunci duduk di peringkat ke 18 dalam 31 pertandingan musim ini baru mengoleksi 19 poin. Pelatihnya Accioly pekan ini akan kembali menggunakan formasi dengan 4-2-3-1. Dalam lima laga terakhirnya Santa Clara mendapatkan hasil dengan satu kali menangn, satu imbang dan tiga kekalahan.

Secara statistik head to head riwayat pertemuan Sporting Braga vs Santa Clara sejauh ini kedua tim telah melakukan baru melakukan pertemuan 19 kali, dimana Sporting Braga jelas diatas kertas mendominasi dengan memenangkan 11 kali pertandingan, sedangkan Santa Clara sejauh ini baru memperoleh 3 kali kemenangan, dan 5 kali pertemuan kedua tim berakhir dengan hasil imbang.

Prediksi Sporting Braga vs Santa Clara

Head To Head Sporting Braga vs Santa Clara :

06/01/2023 Santa Clara 0-4 Sporting Braga
01/03/2022 Sporting Braga 0-0 Santa Clara
21/11/2021 Sporting Braga 6-0 Santa Clara
27/09/2021 Santa Clara 1-1 Sporting Braga
15/02/2021 Santa Clara 0-1 Sporting Braga

Lima Pertandingan Terakhir Sporting Braga :

17/04/2023 Sporting Braga 1-0 Gil Vicente
22/04/2023 Casa Pia 0-1 Sporting Braga
26/04/2023 Sporting Braga 2-2 Nacional
29/04/2023 Sporting Braga 4-1 Portimonense
07/05/2023 Benfica 1-0 Sporting Braga

Lima Pertandingan Terakhir Santa Clara:

07/04/2023 Santa Clara 0-1 Vizela
16/04/2023 Porto 2-1 Santa Clara
24/04/2023 Santa Clara 1-1 Chaves
30/04/2023 Estoril 3-0 Santa Clara
06/05/2023 Santa Clara 3-2 Gil Vicente

Prediksi Susunan Pemain Sporting Braga vs Santa Clara :

Sporting Braga: Matheus, Tormena, Paulo Oliveira, Víctor Gómez, Cristián Borja, André Horta, Castro, Iuri Medeiros, Pizzi, Ricardo Horta, Simon Banza.

Santa Clara: Gabriel Batista, Kennedy Boateng, Ítalo, Nanu, Xavi Quintillà, Kento Misao, Adriano Firmino, Bruno Almeida, Gabriel Silva, Ricardinho, Kyosuke Tagawa.

Prediksi Skor Sporting Braga vs Santa Clara

Sporting Braga 3 – 1 Santa Clara